Hal tersebut diungkapkan oleh Daniela dalam sebuah wawancara yang ia lakukan dengan Chiringuito Jugones belum lama ini.
Adik dari kiper Arsenal, David Ospina, itu mengatakan: "Saya terus berusaha memberinya semangat di tiap pertandingan, untuk memastikan ia selalu memberikan yang terbaik.
"Di rumah, saya juga selalu memberikan di semangat. Dan ia tetap merasa tenang, meski sedikit lebih pendiam.
"Kami selalu membicarakan ini ketika berada di rumah dan saya katakan ia harus terus tenang, bekerja keras, dan melakukan semua dengan cara terbaik. Setiap tahun berjalan dengan cara yang berbeda. Seperti pemain lain, James merasa sedikit frustrasi karena tidak banyak bermain. Namun saya yakin dengan kesabaran maka semua akan selesai dengan baik." [initial]
Baca Juga:
- Julia Roberts: Keluarga Saya Fans Berat Messi
- Presiden La Liga Kecewa Jika Madrid Dicoret di Copa
- Kiper Atletico: Kesalahan Madrid dan Cheryshev Bisa Menimpa Siapapun
- 'Saya Kaget Klub Sekelas Madrid Bisa Lakukan Kesalahan'
- Rayakan 30 Juta Follower, Messi Pamer Jersey Historis
- Suarez: Saya Tak Marah Gagal Finalis Ballon d'Or
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Resmi Didepak Dari Copa del Rey?
Liga Champions 4 Desember 2015, 22:57 -
Data dan Fakta La Liga : Real Madrid vs Getafe
Liga Spanyol 4 Desember 2015, 16:26 -
Prediksi Real Madrid vs Getafe 5 Desember 2015
Liga Spanyol 4 Desember 2015, 16:18 -
Media Prancis Tuding Cristiano Ronaldo Seorang Gay
Bolatainment 4 Desember 2015, 16:00 -
Senna: Saya Terkejut Pellegrini Gagal di Madrid
Liga Spanyol 4 Desember 2015, 15:33
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR