
Meski telah melalui 1000 menit tanpa mencetak gol bersama Timnas Prancis, namun Benzema telah mencetak dua gol bagi Los Blancos ketika La Liga bergulir.
Saat terlibat dalam presentasi jersey ketiga Madrid, sekaligus perkenalan Gareth Bale, Benzema mengatakan ambisinya bagi klub di musim 2013-14. Tak hanya gelar juara, ia berjanji akan mencetak gol lebih banyak lagi.
"Saya berharap Madridista terus mendukung kami. Datang ke stadion dan menawarkan kekuatan ekstra melalui dukungan mereka," ujar Benzema kepada Marca.
"Bukan rumor jika kami terus membaik selama musim baru bergulir. Kami telah memenangkan banyak laga, yang mana hal itu lebih penting di atas segalanya. Tetapi saya berjanji akan menambah pundi-pundi gol bagi Madrid," tegas Benzema saat konferensi pers berlangsung.[initial]
Bale Bersedia Tunduk Pada Ancelotti Soal Teknis Permainan
Bale Ingin Tampil Kontra Villarreal
Dortmund Juga Berminat Kepada Casillas
Ayah Ozil Kecam Florentino Perez (mrc/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Konfirmasikan Debut Kaka Kontra Torino
Liga Italia 13 September 2013, 23:43
-
Wenger: Ozil Memang Mirip Bergkamp
Liga Inggris 13 September 2013, 21:35
-
Ancelotti: Bale Akan Dipasang di Sisi Kanan
Liga Spanyol 13 September 2013, 21:03
-
Mourinho Kaget Sekaligus Senang Ozil Gabung Arsenal
Liga Inggris 13 September 2013, 20:57
-
Video: Ronaldo Sambut Bale Dengan Tekel Keras
Bolatainment 13 September 2013, 20:30
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR