Seperti diketahui, media pro-Madrid telah menulis berbagai berita negatif setelah Ozil dijual ke Arsenal. Sempat disebut sebagai pemain mata duitan, Ozil kemudian disebut sudah tidak profesional lagi karena tergila-gila terhadap wanita.
"Florentino Perez bukan orang yang terhormat. Dia sekarang ingin menjadikan Mesut sebagai kambing hitam. Dia juga menyebut saya sebagai orangtua yag hanya mencari keuntungan saja," ujar Mustafa kepada Bild.
Mustafa menganggap Perez ikut dalam kampanye anti-Ozil itu karena panik. Perez tahu bahwa banyak fans dan pemain Real Madrid sendiri yang tidak menyetujui penjualan raja assist mereka itu.
"Jika Mesut memang benar terobsesi pada wanita, lalu bagaimana ia tetap menjadi pilihan utama di Madrid? Mereka ingin menghancurkan citra Mesut karena tahu bahwa para suporter dan teman-teman Mesut marah dengan transfer itu," tambah Mustafa. (ts/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gareth Bale Sadar Besarnya Tekanan di Real Madrid
Liga Spanyol 12 September 2013, 23:12
-
Ozil Anggap Sepakbola Premier League Olahraga Jantan
Liga Inggris 12 September 2013, 22:53
-
Detail Jersey: Real Madrid Ketiga 2013-2014
Open Play 12 September 2013, 22:17
-
Bale: Ronaldo Baik Kepada Saya
Liga Spanyol 12 September 2013, 21:52
-
Ozil Tak Kecewa Tinggalkan Madrid
Liga Champions 12 September 2013, 21:20
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR