Bola.net - - Juara bertahan Liga Champions, Real Madrid nampaknya belum menyerah untuk mendatangkan Mauro Icardi. Raksasa Spanyol itu dikabarkan akan kembali menawar sang pemain pada bulan Januari nanti.
Di musim panas kemarin tersiar kabar bahwa Real Madrid ingin memboyong Icardi ke Bernabeu. Hal ini dikarenakan mereka ingin mencari pengganti Karim Benzema yang performanya menurun musim lalu.
Namun pada saat itu Icardi menolak untuk pindah ke Madrid. Ia menyebut ia masih mencintai Inter Milan dan belum berniat untuk berganti klub dalam waktu dekat.
Namun dilansir AS, Real Madrid masih belum menyerah dengan Icardi. Tim asal Ibukota Spanyol itu dikabarkan punya peluang yang lebih besar untuk menggaet sang striker di bulan Januari nanti.
Mengapa peluang Real Madrid semakin besar untuk mendapatkan Icardi? Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Merasa Kecewa
Laporan AS itu mengklaim bahwa Mauro Icardi mulai merasa kecewa berada di Inter Milan. Hal ini menyusul kegagalan Nerazurri lolos ke babak 16 besar Liga Champions musim ini.
Inter sendiri secara mengenaskan gagal ke fase gugur Liga Champions. Hasil imbang atas PSV Eindhoven membuat mereka harus merelakan tiket terakhir ke Tottenham Hotspur, setelah tim asal Inggris itu unggul head to head melawan mereka.
Real Madrid paham betul bahwa Icardi sangat mendambakan bermain di fase gugur Liga Champions. Dengan adanya sistem pemutihan yang berlaku di musim ini, Icardi bisa bermain di babak 16 besar nanti bersama Real Madrid, sehingga kesempatan ini akan menjadi senjata utama El Real untuk membujuk sang striker.
Dapat Perlawanan
Namun laporan yang sama mengklaim bahwa Inter Milan tidak akan membiarkan itu terjadi. Mereka akan berjuang sekuat tenaga untuk mempertahankan Icardi.
Kapten Nerrazurri ini memang sosok yang krusial di Inter. Pasalnya striker asal Argentina itu menjadi mesin gol utama Inter Milan musim ini.
Inter sendiri belum punya pemain yang memadai untuk menggantikan peran Icardi, sehingga mereka akan mencoba mencegah kepergian Icardi dari Giuseppe Meazza.
Situasi Sulit
Inter Milan sendiri berpotensi kehilangan Icardi karena sang pemain belum kunjung meneken tawaran kontrak baru yang disodorkan manajemen Inter.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solari Dinilai Akan kesulitan Ikuti Jejak Kesuksesan Zidane
Liga Spanyol 13 Desember 2018, 23:52
-
Real Madrid Segera Rampungkan Transfer Exequiel Palacios?
Liga Spanyol 13 Desember 2018, 20:20
-
Januari, Real Madrid Kembali Goda Mauro Icardi
Liga Spanyol 13 Desember 2018, 20:00
-
Terungkap, Isco Tolak Jadi Kapten Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2018, 18:40
-
Isco Dicemooh Madridista, Begini Respon Santiago Solari
Liga Champions 13 Desember 2018, 18:20
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR