
Berbicara dalam forum yang diadakan oleh Oxford University, Blatter menyindir gaya rambut Ronaldo dan juga memparodikan tingkah laku pemain berusia 28 tahun tersebut sebagai seorang komandan di tengah lapangan. Sikap tersebut menuai kritik dari berbagai kalangan yang menilai bahwa opini pribadi Blatter tersebut tidak disampaikan pada tempatnya.
Kini setelah tepat sebulan berlalu sejak insiden tersebut, Ronaldo secara khusus memberikan responnya terhadap sebutan komandan yang diberikan oleh Blatter.
"Saya rasa komandan bukan sebuah ungkapan yang tepat. Kami memiliki banyak pemimpin dalam tim, baik di dalam pertandingan maupun di luar lapangan," jawab Ronaldo.
Blatter sendiri telah berusaha berkali-kali meminta maaf dengan berbagai cara, termasuk dengan memuji Ronaldo melalui Twitter saat dirinya berhasil mencetak hattrick yang meloloskan Portugal ke Piala Dunia. Namun hingga saat ini belum ada tanda-tanda hubungan keduanya membaik.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Sayangkan Mundurnya Galliani
Liga Italia 29 November 2013, 22:37
-
Ramos Boleh ke Barca Seharga 65 Juta Euro
Liga Spanyol 29 November 2013, 22:01
-
Ancelotti: Ronaldo Masih Harus Absen
Liga Spanyol 29 November 2013, 21:17
-
Ronaldo Kecewa Dapat Giliran Terakhir Dalam Pembagian Mobil
Open Play 29 November 2013, 19:57
-
Pellegrini: City Tak Takut Dengan Barcelona atau Real Madrid
Liga Champions 29 November 2013, 19:12
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR