Madrid hanya mampu bermain imbang di empat pertandingan terakhir mereka di semua level kompetisi. Selain itu, klub juga kehilangan beberapa pemain kunci seperti Luka Modric, Sergio Ramos, dan Casemiro, yang mengalami cedera.
"Jika boleh memilih, saya memang lebih senang mereka datang dengan kondisi seperti ini, usai tidak meraih kemenangan dan ada banyak kendala cedera. Namun kami tidak boleh lupa bahwa Madrid punya banyak pemain dengan level tinggi," tutur Joaquin di Movistar Plus.
"Sergio adalah kapten mereka dan seorang pemimpin di lini belakang. Modric memulai alur serangan dan Casemiro bisa berada di semua tempat. Namun terlepas dari absennya mereka bertiga, Madrid punya tim juara."
"Madrid tetaplah Madrid, terlepas dari cedera yang mereka alami. Saya berharap kami bisa tampil bagus dan meraih poin penting nanti." [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Beber Kondisi Terbaru James Rodriguez
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 23:29
-
Masih Krisis Gelandang, Madrid Bawa 19 Pemain Lawan Betis
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 21:22
-
Komentar Zidane Ihwal Cedera Sergio Ramos
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 20:55
-
32 Besar Copa del Rey: Barca dan Madrid Jumpa Tim Semenjana
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 20:23
-
Lonjakan Permainan Bale Kejutkan Poyet
Liga Spanyol 14 Oktober 2016, 19:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR