Menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo, Juventus telah membuka harga Pogba di angka 80 juta euro dan mereka tidak bersedia menerima kurang dari itu.
Harga yang begitu tinggi, ditambah dengan gaji sang pemain, diyakini akan menjadi faktor utama yang menyulitkan Barca dalam mengamankan servis Pogba. Pasalnya, mereka juga masih harus bersaing dengan klub lain yang punya kekuatan ekonomi luar biasa seperti Real Madrid, Manchester City, PSG, dan Chelsea.
Barcelona sendiri masih terikat sanksi embargo transfer FIFA. Mereka tidak bisa mendaftarkan pemain anyar hingga Januari 2016 mendatang. Namun hal tersebut tak bakal jadi penghalang, andai tim Catalan bersedia memenuhi permintaan harga Juventus, untuk pemain yang kini jadi sosok paling diinginkan di Eropa tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kekalahan di Final Liga Champions Buat Pemain Juventus Susah Tidur
Liga Champions 29 Juni 2015, 16:38
-
Juventus Diam-diam Dekati Mateo Kovacic
Liga Italia 29 Juni 2015, 15:43
-
Spurs Masuk Perburuan Llorente
Liga Inggris 29 Juni 2015, 15:31
-
Juve Buka Harga Pogba di 80 Juta
Liga Spanyol 29 Juni 2015, 14:15
-
Bergomi Klaim Inter Bisa Ganggu Dominasi Juventus Musim Depan
Liga Italia 29 Juni 2015, 13:07
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR