Karanka, yang kini menjadi manajer Middlesbrough, merupakan asisten Mourinho di Real Madrid, sebelum sang manajer pergi ke Chelsea di tahun 2013.
"Tentu, ia yang melakukannya. Ia datang ke Madrid usai menundukkan Barcelona sebelumnya, bersama Inter. Barca sudah memenangkan enam gelar dan Jose menghentikan mereka. Jika bukan karena dia, mereka akan memenangkan enam gelar lagi," tutur Karanka pada ABC.
"Di musim pertama Jose di Madrid, ada banyak hal negatif yang muncul usai kekalahan 0-5, namun setelah itu dinamikanya mulai berubah. Kami memenangkan final Copa del Rey melawan Barcelona dan kemudian mencatat rekor di liga, memenangkan hampir semua laga kandang. Itu luar biasa. Kami hanya kalah di Liga Champions lewat adu penalti. Namun jika ada yang mengakhiri supremasi Barcelona, dialah Mourinho," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Varane Hebat, Tapi Butuh Bermain Rutin
Liga Champions 17 November 2014, 20:38
-
Illarramendi Tutup Pintu untuk Milan
Liga Spanyol 17 November 2014, 15:15
-
Ingin Bale, United Wajib Jadikan De Gea Alat Tukar
Liga Inggris 17 November 2014, 14:45
-
Dicintai United, De Gea Tak Tepis Keinginan ke Madrid
Liga Inggris 17 November 2014, 14:11
-
Berpose Keren, Ronaldo Tambah Koleksi Lini CR7
Bolatainment 17 November 2014, 14:05
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR