Bola.net - - Legenda sepakbola , Mario Kempes, belum lama ini mengatakan bahwa bintang , Lionel Messi, tidak membutuhkan trofi Piala Dunia untuk mempertegas statusnya sebagai pemain terbaik dunia.
Messi seringkali dibandingkan dengan legenda Argentina, Diego Maradona. Ia disebut tak lebih hebat dari Si Tangan Tuhan, karena belum pernah membawa timnas juara, meski sudah meraih banyak trofi di level klub.
Namun menurut Kempes, Messi tidak membutuhkan pembuktian semacam itu.
"Messi sudah masuk jajaran pemain terbaik sepanjang sejarah! Dia tidak perlu Piala Dunia. Johan Cruyff dan Alfredo di Stefano tak pernah memenangkan Piala Dunia. Anda tak perlu memenangkan itu untuk bisa ada di kategori yang sama," tutur Kempes menurut Mundo Deportivo.
"Ada banyak pemain hebat yang tidak pernah memenangkan Piala Dunia, namun layak masuk kategori tersebut."
Messi dan Barcelona kini tengah bersiap untuk menghadapi Athletic Bilbao di leg kedua babak 16 besar Copa Del Rey, yang akan dimainkan di Camp Nou malam nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanggapan Zidane Tentang Prahara Pique dan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 22:49
-
Komite Wasit La Liga Ajukan Keluhan Resmi Pada Pique
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 21:48
-
Kalahkan Rakitic, Modric Jadi Pemain Terbaik Kroasia 2016
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 18:21
-
Presiden Madrid: Saya Tak Pernah Bicara Soal Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 16:00
-
Williams: Barca Tim Besar, Tak Seharusnya Keluhkan Wasit
Liga Spanyol 11 Januari 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR