Lewat akun Facebook, Khedira mengucapkan salam perpisahan tersebut. Selama dilatih Mou, Khedira merasa telah mengalami banyak peningkatan sebagai pemain.
"Selamat tinggal Jose Mourinho! Teman-teman, pelatih kami Jose Mourinho akan meninggalkan Madrid akhir musim ini. Kami semua menghormati keputusannya. Secara pribadi, saya sangat berterima kasih kepadanya," tulis Khedira.
Sang gelandang kemudian mengungkapkan bahwa Mourinho telah menjadi pelindungnya selama di Los Blancos. Khedira merasa dirinya selalu mendapat perlindungan Mou, terutama dari serangan pers.
"Saya ingin berterima kasih atas semua dukungan yang diberikannya kepada saya. Dia selalu melindungi saya, terutama jika saya dikritik oleh pers. Di bawah asuhannya, saya bisa berkembang lebih dewasa sebagai pemain maupun pribadi di Madrid," tambahnya. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cannavaro: Higuain Bisa Buat Perbedaan di Juventus
Liga Champions 31 Mei 2013, 23:00
-
Madrid Tawarkan Uang Plus Callejon Untuk Suarez
Liga Champions 31 Mei 2013, 22:21
-
Suarez Ungkap Alasan Ingin Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 31 Mei 2013, 21:17
-
Heynckes Bantah Akan Latih Madrid
Liga Champions 31 Mei 2013, 21:03
-
Khedira: Terima Kasih Mourinho
Liga Spanyol 31 Mei 2013, 20:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR