
Bola.net - Hasil dan klasemen Liga Spanyol atau La Liga usai pertandingan Barcelona vs Granada pada Selasa (21/9/2021) dini hari WIB. Real Madrid duduk manis di puncak klasemen dan Barcelona di posisi ke-7.
Barcelona ditahan imbang Granada dengan skor 1-1 dalam duel pekan ke-5 Liga Spanyol atau La Liga 2021/22, Camp Nou, Selasa (21/9/2021).
Granada mencuri gol cepat lewat aksi Domingos Duarte saat laga baru berjalan 2 menit. Setelahnya Barca terus mencoba mencetak gol balasan, tapi baru di menit ke-90 mereka bisa menyamakan kedudukan lewat aksi Ronald Araujo.
Sebelumnya, Real Madrid Menang Dramatis

Real Madrid mewujudkan come back untuk menundukkan Valencia dengan skor 2-1 dalam duel pekan ke-5 La Liga 2021/22, Senin (20/9/2021).
Duel di Mestalla berlangsung sengit. 45 menit pertama berjalan seimbang tanpa gol. Valencia unggul terlebih dahulu lewat aksi Hugo Duro di menit ke-66.
Pertandingan tampak akan ditutup dengan kemenangan Valencia, sampai akhirnya Vinicius Junior menyamakan kedudukan di menit ke-86 dan Karim Benzema menggandakannya di menit ke-88.
Hasil Pertandingan
- Celta Vigo 1-2 Cadiz (Santi Mina 64'/Anthony Lozano 38', Alfonso Espino 43')
- Vallecano 3-0 Getafe (Oscar Trejo 9'-pen., Pathe Ciss 78', Radamel Falcao 81')
- Atletico Madrid 0-0 Athletic Bilbao
- Alaves 0-2 Osasuna (David Garcia 22', Roberto Torres 29'-pen.)
- Elche 1-1 Levante (Lucas Perez 33'/Jose Luis Morales 55')
- Mallorca 0-0 Villarreal
- Real Sociedad 0-0 Sevilla
- Real Betis 2-2 Espanyol (Willian Jose 41', Nabil Fekir 45+4'; Aleix Vidal 16', Leandro Cabrera 90+7')
- Valencia 1-2 Real Madrid (Hugo Duro 66'; Vinicius Jr 86', Karim Benzema 89')
- Barcelona 1-1 Granada (Ronald Araujo 90'; Domingos Duarte 2')
Klasemen La Liga
Klasemen La Liga pekan ke-5 (c) Bola
Top Skor La Liga
- 6 gol - Karim Benzema [Real Madrid]
- 5 gol - Vinicius Junior [Real Madrid]
- 4 gol - Mikel Ozayrzabal [Real Sociedad]
- 3 gol - Angel Correa [Atletico Madrid], Carlos Soler [Valencia], Erik Lamela [Sevilla]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Bahas Masa Depannya di Madrid dan Potensi Vinicius Jr
Liga Spanyol 21 September 2021, 20:28
-
Mau Matthijs De Ligt, Chelsea dan Real Madrid Siap-siap Kere Mendadak
Liga Italia 21 September 2021, 19:00
-
The Ancelotti Effect: Enam Pemain Ini Semakin Gacor di Real Madrid
Liga Spanyol 21 September 2021, 17:54
-
Prediksi Real Madrid vs Real Mallorca 23 September 2021
Liga Spanyol 21 September 2021, 17:02
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR