Kroos menyebut Ancelotti dari awal sudah memberikan penjelasan yang detail mengenai perannya di Real Madrid. Ancelotti sejak awal sudah mengatakan bahwa Kroos akan dipasang sebagai gelandang tengah.
"Sangat penting mendapat kepercayaan pelatih. Saya sudah yakin kepada Ancelotti sejak hari pertama. Ancelotti mengatakan bahwa dia membutuhkan saya di tim. Dia juga mengatakan akan menempatkan saya sebagai gelandang tengah," ucap Kroos kepada Suddeutsche Zeitung.
Kroos mengungkapkan bahwa sebelum memilih Madrid, ia sempat berbicara dengan Ancelotti. Kata-kata Ancelotti mampu meyakinkan Kroos untuk menyeberang ke jawara Eropa itu.
"Ancelotti berbicara kepada saya lewat telepon. Dalam percakapan itu, dia mengatakan bahwa saya bisa membuat Real Madrid menjadi lebih baik." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos Senang Dipercaya Ancelotti
Liga Spanyol 14 November 2014, 22:31
-
Iseng, Casillas Curi Ponsel Wartawan
Open Play 14 November 2014, 13:36
-
Liga Spanyol 14 November 2014, 12:58

-
Madrid dan PSG Terus Gencarkan Perburuan Cech
Liga Inggris 14 November 2014, 11:07
-
Ronaldo & Messi; Garang di Klub, Meredup di Timnas
Liga Spanyol 14 November 2014, 10:49
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR