
Bola.net - Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti memberikan pujian setinggi langit kepada Kylian Mbappe setelah ia tampil apik melawan Las Palmas, Minggu (19/01/2025).
Madrid berduel lawan Las Palmas di pekan ke-20 La Liga 2024/2025 di Santiago Bernabeu. Awalnya laga ini tak berjalan mudah bagi pasukan Ancelotti.
Las Palmas bisa mencetak gol kilat. Namun Madrid tak panik dan mereka malah bisa mencetak empat gol balasan.
Madrid akhirnya bisa menang telak dengan skor 4-1. Di laga tersebut, Mbappe tampil apik.
Pujian Ancelotti Untuk Mbappe

Di laga tersebut Kylian Mbappe mencetak dua gol. Usai laga, Carlo Ancelotti pun memberikan pujian setinggi langit pada pemain Prancis tersebut.
Ia menyebut bahwa Mbappe adalah penyerang terbaik di dunia saat ini. Ancelotti juga mengatakan pemain berusia 26 tahun tersebut lebih cocok dimainkan di pos penyerang tengah ketimbang di sayap.
"Ia penyerang tengah terbaik di dunia. Kami bisa menempatkannya di sayap kiri, tetapi ia penyerang hebat dan ia sangat nyaman di tengah lapangan daripada di sayap," pujinya pada laman resmi Madrid.
"Ia punya kemampuan unik untuk mengecoh lawan dan di area tengah. Ia bisa memanfaatkannya sebaik mungkin," sambung Ancelotti.
Madrid Terbantu Oleh Mbappe

Kylian Mbappe mencetak gol pada menit 18 dan 36. Gol pertamanya membantu Real Madrid menyamakan skor menjadi 1-1.
Gol keduanya membuat Madrid unggul 3-1 atas Las Palmas. Menurut Carlo Ancelotti, Mbappe jelas punya peran besar dalam hasil positif yang diraih Los Blancos.
"Penampilan Mbappe yang luar biasa sangat membantu kami. Kerja keras kami hari ini sangat bagus," ucapnya dengan nada puas.
"Kami berhasil mendapatkan keseimbangan yang tepat untuk menghadapi momen-momen baik dan buruk," seru Ancelotti.
Jadwal Real Madrid Berikutnya

Kompetisi: Liga Champions
Pertandingan: Real Madrid vs RB Salzburg
Stadion: Santiago Bernabeu
Hari: Kamis, 23 Januari 2025
Kickoff: 03.00 WIB
Klasemen La Liga
(realmadrid.com)
Baca Juga:
- Hasil Real Madrid vs Las Palmas: Skor 4-1
- Man of the Match Real Madrid vs Las Palmas: Kylian Mbappe
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor La Liga 2024/2025
- Jadwal Lengkap La Liga 2024/2025
- Rapor Pemain Real Madrid saat Gilas Las Palmas: Mbappe Makin Menakutkan!
- Madrid Sikat Las Palmas, Ini Pesan Kylian Mbappe Untuk Madridista: Nikmati Kemenangan Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe Ikut Senang Alaba Akhirnya Bisa Merumput Lagi Bersama Real Madrid
Liga Spanyol 20 Januari 2025, 22:00
-
Kylian Mbappe, Striker Terbaik Di Dunia Saat ini
Liga Spanyol 20 Januari 2025, 21:00
-
Rapor Pemain Real Madrid saat Gilas Las Palmas: Mbappe Makin Menakutkan!
Liga Spanyol 20 Januari 2025, 09:11
-
Man of the Match Real Madrid vs Las Palmas: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 20 Januari 2025, 00:41
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43





















KOMENTAR