Munir, yang baru saja memperpanjang kontraknya di Barcelona hingga 2019, disebut bisa memulai musim depan sebagai pemain anyar Real Sociedad, menurut laporan yang diturunkan Sport.
Eusebio Sacristan belum lama ini menunjukkan ketertarikan pada pemain, yang sebelumnya sempat ia tangani selama empat tahun membesut Barcelona B, dan kabarnya ingin mendaratkan pemain keturunan Maroko ke San Sebastian.
Munir sendiri sudah mengatakan bahwa ia tidak ingin pergi dari Camp Nou, namun menyadari bahwa Barcelona kini masih berniat untuk mendatangkan striker keempat, yang bisa melapis trio Lionel Messi, Neymar, dan Luis Suarez di musim depan. [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Premier League Tawar Striker Barcelona 12 Juta Euro
Liga Inggris 28 Juli 2016, 14:43
-
Liga Inggris 28 Juli 2016, 14:41

-
Vidal Tengah Pertimbangkan Masa Depan di Barcelona
Liga Spanyol 28 Juli 2016, 12:01
-
La Real Ingin Bajak Munir dari Barcelona
Liga Spanyol 28 Juli 2016, 12:00
-
Ini Alasan Andre Gomes Tolak Madrid dan Pilih Barca
Liga Spanyol 28 Juli 2016, 09:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR