
Di leg pertama, yang dilangsungkan di Santiago Bernabeu, Madrid sejatinya sudah unggul besar 3-0. Artinya, mereka sudah menapakkan satu kaki ke babak final. Walau demikian, Ancelotti tetap ingin anak-anak asuhnya tampil seperti di leg pertama, untuk memastikan posisi mereka di partai puncak.
"Laga derby selalu lebih intens dan penuh tekanan dibandingkan dengan laga-laga lainnya," ujar pelatih asal Italia tersebut di konferensi pers jelang laga tersebut.
"Kami harus melupakan bahwa kami memiliki keunggulan atas mereka di babak ini. Seperti yang sudah saya katakan, kami harus bermain sebaik mungkin seperti di leg pertama lalu," sambungnya.
Ancelotti lantas mengatakan bahwa ia tak akan mengubah cara bermain El Real. Ia bakal menginstruksikan timnya agar bermain dengan intensitas tinggi dan mengontrol laga tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Wajar Jika Isco Saat Ini Tidak Bahagia
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 23:36
-
Ancelotti: Madrid dan Barca Tak Mendapat Keistimewaan Wasit
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 23:05
-
Haus Gol, Benzema Puji Kontribusi Zidane
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 22:16
-
Ronaldo Siap Tampil Kontra Atletico
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 22:05
-
Lawan Atletico, Ancelotti Minta Madrid Tak Puas Diri
Liga Spanyol 10 Februari 2014, 21:32
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR