Bola.net - - Pelatih Barcelona, Ernesto Valverde menyebut kekalahan timnya atas Levante (4-5) pada pekan ke-37 La Liga, Senin (14/5) dini hari WIB sebagai laga yang aneh. Betapa tidak, permainan Barcelona yang biasanya kokoh ternyata dapat dibobol dengan mudah oleh penyerang-penyerang Levante.
Mengutip laman resmi fcbarcelona, Valverde mengaku timnya frustrasi karena gagal mengakhiri musim ini dengan unbeaten. Tapi menurutnya hal itu memang tidak semudah yang terlihat, dan Barca sudah mencoba melakukannya sebaik mungkin.
"Kami frustrasi karena gagal mengakhiri liga dengan unbeaten tapi kami harus menghargai usaha kami samapai di titik ini," ungkap Valverde.
"Rekor itu terlihat mudah tapi sebenarnya tidak. Ada banyak variabel, wajar jika banyak hal tidak berjalan sesuai dengan keinginan anda dan berjalan dengan baik untuk lawan."
Dikatakannya, Levante pun harus mendapat pujian pada laga tersebut. Khususnya serangan balik mereka yang begitu efektif untuk melukai Barca. Dan karenanya Valverde menyebut laga tersebut sedikit aneh.
"Ini pertandingan yang aneh, mereka sangat efektif dan mereka menghukum kami dengan tiga serangan balik yang hebat," tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Datang, Dembele Dilepas ke Liverpool
Liga Spanyol 14 Mei 2018, 19:05
-
Kalah dari Levante, Valverde: Pemain Barca Tertidur
Liga Spanyol 14 Mei 2018, 18:32
-
Salah Akui, Dirinya Belum Selevel Messi Atau Ronaldo
Liga Inggris 14 Mei 2018, 17:31
-
Neymar Masih Kangen Suarez dan Messi
Liga Spanyol 14 Mei 2018, 15:34
-
Ada Messi, Icardi Tidak Akan Ke Piala Dunia
Piala Dunia 14 Mei 2018, 15:24
LATEST UPDATE
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR