
Bola.net - Pemimpin klasemen Barcelona akan menerima kunjungan peringkat 14 Deportivo Alaves pada pekan ke-18 La Liga 2019/20. Pertandingan ini akan digelar di Camp Nou, Sabtu (21/12/2019).
Laga melawan Alaves ini bisa menjadi ajang pelampiasan bagi Barcelona. Setelah gagal memenangi El Clasico kontra Real Madrid, kemenangan atas Alaves pun menjadi target mutlak.
Meski begitu, ada satu sisi positif yang bisa diambil Barcelona dari laga yang berkesudahan 0-0 tersebut, yakni fakta bahwa mereka bisa meraih clean sheet.
Peforma defensif itu perlu dilanjutkan ke laga melawan Alaves. Namun, pasukan Ernesto Valverde juga perlu meningkatkan efektivitas serangan mereka. Dengan begitu, Alaves, yang tanpa kemenangan dalam tiga laga terakhirnya, pasti bisa ditumbangkan.
Tak kalah penting, Barcelona perlu ingat bahwa mereka saat ini tetap memiliki poin yang sama dengan Madrid (36) di dua besar. Terpeleset sekali, mereka bisa ditinggal oleh sang rival.
Saksikan live streaming Barcelona vs Deportivo Alaves di bawah ini.
Live Streaming Barcelona vs Deportivo Alaves
Berikut live streaming Barcelona vs Deportivo Alaves
- Jadwal: 21 Desember 2019
- Kick Off: Pkl 22:00 WIB
- Stadion: Camp Nou
- Live Streaming: Vidio (Silahkan klik tautan berikut ini)
Pertandingan Barcelona vs Deportivo Alaves ini disiarkan secara langsung dan ekslusif di Vidio Premier. Bolaneters bisa mengakses pertandingan ini melalui layakan Vidio Premier yang linknya bisa kalian akses melalui tautan berikut ini.
Namun untuk bisa mengakses link tersebut, Bolaneters harus memiliki akun Vidio Premier terlebih dahulu. Bolaneters bisa berlangganan selama tujuh hari dengan harga Rp29 Ribu, atau jika mau lebih ekonomis, kalian juga bisa berlangganan selama satu bulan dengan harga Rp49 ribu.
Buat Bolaneters yang ingin berlangganan akun Vidio Premier bisa mengklik tautan berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Barcelona vs Deportivo Alaves
Liga Spanyol 21 Desember 2019, 20:51
-
Barcelona vs Deportivo Alaves, Sergio Busquets Bisa Bermain
Liga Spanyol 21 Desember 2019, 13:40
-
Ernesto Valverde Indikasikan Barcelona Pasif di Bursa Transfer Januari
Liga Spanyol 21 Desember 2019, 13:20
-
Bek Barcelona Ini Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 21 Desember 2019, 10:00
-
Terungkap, Inilah yang Dirasakan Pemain Barcelona Saat Kewalahan Hadapi Real Madrid
Liga Spanyol 21 Desember 2019, 06:00
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR