
Bola.net - Barcelona akan menjamu Sevilla di pekan ke-8 La Liga 2023/2024. Laga Barcelona vs Sevilla di Estadi Olimpic Lluis Companys ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 30 September 2023, jam 02:00 WIB, live di beIN 1 dan live streaming di Vidio.
Barcelona baru saja gagal meraih kemenangan di kandang Real Mallorca. Barcelona hanya bisa imbang 2-2. Dua kali tertinggal, dua kali pula Barcelona menyamakan kedudukan, di mana gol-golnya dicetak oleh Fermin Lopez dan Raphinha.
Namun, meski gagal gagal, catatan tak terkalahkan Barcelona musim ini belum terpatahkan. Saat ini, Barcelona pun sudah mengoleksi 17 poin hasil lima kali menang dan dua kali imbang.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Barcelona vs Sevilla
Kompetisi: La Liga
Pertandingan: Barcelona vs Sevilla
Stadion: Estadi Olimpic Lluis Companys
Hari, tanggal: Sabtu, 30 September 2023
Jam: 02.00 WIB
Live: beIN 1
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Head to Head Barcelona vs Sevilla
Catatan Pertemuan di La Liga
Barcelona menang: 87
Seri: 35
Sevilla menang: 36.
5 Pertemuan Terakhir
06-02-2023 Barcelona 3-0 Sevilla (La Liga)
04-09-2022 Sevilla 0-3 Barcelona (La Liga)
04-04-2022 Barcelona 1-0 Sevilla (La Liga)
22-12-2021 Sevilla 1-1 Barcelona (La Liga)
04-03-2021 Barcelona 3-0 Sevilla (Copa del Rey).
5 Pertandingan Terakhir Barcelona (M-M-M-M-S)
04-09-23 Osasuna 1-2 Barcelona (La Liga)
17-09-23 Barcelona 5-0 Betis (La Liga)
20-09-23 Barcelona 5-0 Antwerp (UCL)
23-09-23 Barcelona 3-2 Celta (La Liga)
27-09-23 Mallorca 2-2 Barcelona (La Liga).
5 Pertandingan Terakhir Sevilla (K-M-S-S-M)
27-08-23 Sevilla 1-2 Girona (La Liga)
17-09-23 Sevilla 1-0 Las Palmas (La Liga)
21-09-23 Sevilla 1-1 Lens (UCL)
23-09-23 Osasuna 0-0 Sevilla (La Liga)
27-09-23 Sevilla 5-1 Almeria (La Liga).
Statistik Pralaga Barcelona vs Sevilla
- Barcelona menang 5 kali dan tak terkalahkan dalam 6 laga terakhirnya melawan Sevilla di semua kompetisi (M5 S1 K0).
- Barcelona selalu menang tanpa kebobolan dalam 3 laga terakhirnya melawan Sevilla di La Liga.
- Barcelona belum terkalahkan di La Liga musim ini (M5 S2 K0).
- Barcelona sudah mencetak total 18 gol dan kebobolan total 8 gol di La Liga musim ini.
- Barcelona selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 laga terakhirnya di La Liga.
- Barcelona cuma mencatatkan 1 clean sheet dalam 5 laga terakhirnya di La Liga.
- Barcelona selalu menang dalam 3 laga kandang yang sudah mereka mainkan di La Liga musim ini: 2-0 vs Cadiz, 5-0 vs Betis, 3-2 vs Celta.
- Sevilla baru menang 2 kali di La Liga musim ini (M2 S1 K3).
- Sevilla sudah mencetak total 11 gol dan kebobolan total 9 gol di La Liga musim ini.
- Sevilla tak terkalahkan dalam 3 laga terakhirnya di La Liga (M2 S1 K0).
- Sevilla mencatatkan 2 clean sheet dan cuma kebobolan total 1 gol dalam 3 laga terakhirnya di La Liga.
- Sevilla tanpa kemenangan dalam 2 laga tandang yang sudah mereka mainkan di La Liga musim ini: kalah 3-4 vs Alaves, seri 0-0 vs Osasuna.
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming La Liga Barcelona vs Sevilla di Vidio
Liga Spanyol 29 September 2023, 23:59 -
Jadwal Barcelona Hari Ini, Sabtu 30 September 2023: Ditantang Sevilla
Liga Spanyol 29 September 2023, 16:59 -
Head to Head dan Statistik: Barcelona vs Sevilla
Liga Spanyol 29 September 2023, 09:07 -
Prediksi Barcelona vs Sevilla 30 September 2023
Liga Spanyol 29 September 2023, 08:07 -
Jadwal Liga Spanyol Malam Ini, Sabtu 30 September 2023 - Minggu 1 Oktober 2023
Liga Spanyol 29 September 2023, 07:45
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:12 -
Jadwal Lengkap, Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:08 -
Hasil FP2 Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez dan Diogo Moreira Terdepan
Otomotif 4 Oktober 2025, 09:07 -
Alisson Tumbang, Bakal Absen Bela Liverpool Beberapa Pekan ke Depan
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:07 -
Hasil FP2 Moto3 Mandalika 2025: Adrian Fernandez Tercepat, Ungguli David Munoz
Otomotif 4 Oktober 2025, 08:48 -
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR