Pemain berusia 19 tahun muncul sebagai salah satu talenta muda paling menjanjikan yang dimiliki oleh Brasil saat ini dan ia kabarnya sudah masuk dalam daftar transfer Bayern Munchen. Kemudian Barcelona juga disebut tertarik pada pemain yang sama dan sudah mulai menanyakan situasi striker tersebut.
Barca dan Bayern sendiri ternyata memiliki keuntungan karena tercantum dalam kontrak yang dimiliki Gabriel. Ia memilki klausul khusus yang bisa membuat kedua klub tersebut membelinya dengan harga 24 juta euro.
Barca sendiri sebelumnya juga disebut terus mengamati perkembangan pemain ini. Dan kini mereka sepertinya mengisyaratkan bakal merekrutnya setelah Bartomeu melepas pujian kepadanya.
"Saya pernah melihatnya bermain untuk lima kali tahun ini dan ia adalah pemain yang bagus," terang sang presiden seperti dilansir Football Espana.
"Saya tidak mengatakan apakah kami akan mencoba untuk mengontraknya atau tidak. Jika kami kemudian mengumumkan hal itu maka hal tersebut bisa membahayakan negosiasi, dan jika kami tidak mengumumkannya maka mungkin kami akan tampak seperti menolaknya, tapi kebenarannya tak seperti itu," bebernya.
"Jika Anda pernah melihatnya bermain, Anda akan melihat bahwa ia berbeda dari pemain lain," tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Agen: Inter Milan Belum Hubungi Gabriel Jesus
- Inter Siap Telikung Barca Demi Gabriel Jesus
- Ronaldo: Gabriel Jesus Mirip Masa Muda Saya
- Gabriel Jesus Anggukkan Kepala pada Barcelona
- Pelatih Sarankan Gabriel Jesus Tunda ke Gabung Barcelona
- MU Lempar Tawaran pada Gabriel Jesus
- Barcelona Amati Lagi Gabriel Jesus
- Gabriel Jesus: Barcelona Klub Impian Saya
- Barca Incar Bintang Muda Brasil Milik Palmeiras
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lontarkan Puji-puji, Presiden Barca Isyaratkan Rekrut Gabriel?
Liga Spanyol 1 Juli 2016, 19:48
-
Perpanjang Kontrak, Neymar Bertahan di Barca Hingga 2021
Liga Spanyol 1 Juli 2016, 18:35
-
Guardiola, Alasan Nolito Pilih Manchester City
Liga Inggris 1 Juli 2016, 15:06
-
Nolito Bertekad Bawa Kesuksesan Untuk Manchester City
Liga Inggris 1 Juli 2016, 15:04
-
Resmi, Nolito Perkuat Manchester City
Liga Inggris 1 Juli 2016, 14:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR