Bek asal Serbia itu adalah salah satu pilar lini belakang Chelsea. Tak hanya kokoh dalam bertahan, ia juga bisa memberikan ancaman yang berbahaya bagi pertahanan lawan ketika maju menyerang.
Namun saat ini kontraknya di Chelsea akan segera berakhir. Ia akan menjadi free agent pada Juni 2016 mendatang. The Blues sendiri kabarnya juga tengah dalam proses untuk memberikan kontrak baru kepada pemain 31 tahun tersebut.
Menurut klaim dari Daily Mail, belum adanya kesepakatan kontrak baru itu membuat Madrid siaga. Mereka akan berupaya untuk merayu Ivanovic agar mau pindah ke Santiago Bernabeu secepatnya dan kemudian melontarkan tawaran resmi kepada Chelsea dalam waktu dekat. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Luis Enrique Bantah Rumor Pogba
- Everton Ingin Pinjam Munir dari Barca
- 'Gabungan Dari CR7, RvP, dan Di Maria, Juve Harus Beli Kishna'
- Usai Nasri & Sagna, City Kini Siap Bajak Wilshere dari Arsenal
- LVG Dikabarkan Minta Manajemen Tak Permanenkan Falcao
- Direktur Barca Jamin Messi Tak Dijual
- Braida: Barca Butuh Pemain Seperti Pogba
- Direktur Anyar Barca Akui Pernah Ingin Rekrut Messi
- Manchester United Kian Dekat Dengan Kiper Inter, Handanovic
- Raiola: Saya Tak Suka Sikap Madrid Kala Minta Pogba
- Agen Buka Kans Pogba ke Barca
- Chelsea Diklaim Paling Berpeluang Dapatkan Bintang Liverpool
- Barca Ingin Pertahankan Xavi dan Pedro
- Masa Depan Alves Diputuskan Pasca Clasico
- Mancini Turun Tangan Langsung Bujuk Yaya Toure
- Raiola Tak Akan Ragu Jual Pogba
- Effenberg Klaim Bayern Akan Lego Dante
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Ingin Rebut Ivanovic Dari Chelsea
Liga Spanyol 9 Maret 2015, 21:48
-
Cahill: Hanya Ada PSG di Benak Chelsea
Liga Champions 9 Maret 2015, 15:53
-
Cahill Akui Chelsea Kini Sedang Bergairah
Liga Inggris 9 Maret 2015, 15:48
-
Cahill: Lawan PSG Akan Seperti Final
Liga Champions 9 Maret 2015, 15:40
-
Filipe Luis: Dulu Saya Seperti Oscar
Liga Inggris 9 Maret 2015, 12:46
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR