Bola.net - Real Madrid menang 2-1 saat menjamu Sevilla pada pekan ke-20 La Liga 2019/20, Sabtu (18/1/2020). Tak sulit memilih pemain terbaik dari pertandingan di Santiago Bernabeu ini. Dia adalah Casemiro.
Casemiro membuka keunggulan Madrid di menit 57. Luuk de Jong sempat membawa Sevilla menyamakan kedudukan di menit 64, tapi Casemiro mencetak gol keduanya pada menit 69 untuk memastikan Madrid mengemas poin maksimal.
Casemiro mencetak brace (dua gol dalam satu laga) perdananya sebagai pemain Real Madrid. Brace dari gelandang Brasil itu juga menjadi penentu kemenangan Los Blancos.
Casemiro pantas dinobatkan sebagai Man of the Match. Simak statistiknya di bawah ini.
Statistik Casemiro vs Sevilla

Gol pertama Casemiro tercipta dari assist Luka Jovis. Gol keduanya lahir dari assist Lucas Vazquez.
Di laga ini, Casemiro mencatatkan empat shots. Dua di antaranya on target, dan keduanya juga sukses dia sarangkan ke gawang Sevilla.
Casemiro vs Sevilla
- Tekel: 2
- Intersep: 2
- Operan: 48
- Akurasi operan: 85,4%
- Tembakan: 4
- Tembakan tepat sasaran: 2
- Gol: 2.
Casemiro tampil gemilang. Madrid menang. Dialah pemain terbaik di atas lapangan.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Hasil Pertandingan Real Madrid vs Sevilla: Skor 2-1
- Demi yang Terbaik, Sadio Mane Diminta Tinggalkan Liverpool untuk Real Madrid atau Barcelona
- Lagi-Lagi Tak Masuk Skuad Real Madrid, Ada Apa dengan Gareth Bale?
- Rahasia Sederhana di Balik Kebangkitan Courtois di Madrid
- Simpati Zinedine Zidane untuk Ernesto Valverde
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Level Tinggi, Real Madrid Sekarang Tahu Caranya Bertahan Hidup
Liga Spanyol 19 Januari 2020, 22:00
-
Casemiro: Real Madrid Menang Karena Kerja Tim, Bukan Karena Saya
Liga Inggris 19 Januari 2020, 10:00
-
Tumbangkan Sevilla, ZIdane Acungi Jempol Performa Casemiro
Liga Spanyol 19 Januari 2020, 09:40
-
Dituduh Diuntungkan Wasit, Zinedine Zidane: Wasit Juga Rugikan Madrid!
Liga Inggris 19 Januari 2020, 09:20
-
Dikalahkan Real Madrid, Julen Lopetegui: Wasit Menzalimi Sevilla
Liga Spanyol 19 Januari 2020, 09:05
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR