Bola.net - - Para pemain Real Madrid yang mengalami cedera perlahan mulai sembuh dan kembali berlatih. Dari beberapa pemain yang ada di ruang perawatan, jadi pemain yang kini sudah sembuh dari cederanya.
Dalam satu pekan terakhir, setidaknya ada empat pemain Madrid yang mengalami cedera. Tiga pemain diantaranya adalah pemain inti yang selama ini menjadi andalan pelatih Zinedine Zidane. Salah satunya adalah Marcelo.
Tapi, Marcelo dipastikan sudah sembuh. Pemain asal Brasil tersebut sudah berlatih dengan tim utama Madrid pada hari Kamis (1/3) waktu setempat. Marcelo pun berlatih secara penuh bersama dengan rekan-rekannya di Valdebebas.
⚽🔙💪 @MarceloM12
and @JesusVallejo are back training with the rest of the group!#RMCity pic.twitter.com/v4n9xaHjmB
— Real Madrid C.F.🇺🇸🇬🇧 (@realmadriden) March 1, 2018
Dengan begitu, maka hampir bisa dipastikan jika Marcelo bisa tampil pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions melawan PSG, Kamis (7/3) yang akan datang. Namun, masih belum ada statmen resmi dari pihak Madrid terkait kepastian dia akan tampil melawan PSG.
Selain Marcelo, pada sesi latihan ini juga sudah dihadiri oleh Jesus Vallejo. Bek tengah Madrid ini sebelumnya mengalami cedera betis saat Madrid melawan Real Betis pada 18 Februari yang lalu.
Meski dua pemain tersebut sudah kembali, Madrid masih punya dua pemain yang kini berada di ruang perawatan. Dua pemain tersebut yakni Toni Kross dan Luka Modric. Belum ada keterangan resmi dari pihak klub soal kondisi terbaru duo pemain lini tengah tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marcelo Beri Kabar Baik untuk Real Madrid
Liga Spanyol 1 Maret 2018, 23:36
-
Hazard Impikan Bermain Bersama Zidane
Liga Inggris 1 Maret 2018, 20:20
-
Jalani Operasi, Neymar Masih Bisa Main di Liga Champions
Liga Champions 1 Maret 2018, 19:32
-
Bantah Pelatihnya, Presiden PSG Sebut Neymar Akan Operasi
Liga Champions 1 Maret 2018, 18:31
-
PSG Kian Dekat, Tiga Pilar Madrid Masih Diragukan
Liga Champions 1 Maret 2018, 18:07
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR