Bola.net - - Penyerang Mariano Diaz mengungkap bahwa ada peran Zinedine Zidane yang membuat dia harus keluar dari Real Madrid. Menurut Mariano, Zidane adalah sosok yang menyarankan dia pindah dan gabung ke .
Mariano menjadi salah satu supersub Madrid pada musim 2016/17 lalu. Tapi, lantaran ingin mendapatkan menit bermain lebih banyak, ia pindah pada musim 2017/18 ini. Lyon pun jadi pilihan pemain berusia 24 tahun.
Menurut Mariano, keputusan untuk pindah ke klub asal Ligue 1 tersebut tidak lepas dari Zidane. Sebelum pindah, ia bicara dengan Zidane dan mendapat saran untuk bermain di Lyon.
"Ini adalah keputusan yang saya ambil setelah berbicara dengan Zidane dan presiden [Real Madrid, Florentino Perez]. Zidane berkata kepada saya bahwa Lyon bisa menjadi peluang yang bagus untuk saya," buka Mariano.
Mariano Diaz Mejia
"[Alaxandre] Lacazette akan pindah dan mereka adalah klub hebat dan di liga yang bagus. Saran Zidane sangat membantu saya," tandasnya.
Sejauh ini, pilihan Mariano pindah ke Lyon memang terbukti jitu. Pemain asal Republik Dominika tersebut hanya sekali absen dari 24 laga yang dimainkan Lyon di Ligue 1. Mariano pun kini sudah mengemas 14 gol.
Dengan catatan tersebut, pemain yang didatangkan Madrid dan klub Baldona pada tahun 2011 ini mengaku tidak menyesal pindah dari ibu kota Spanyol.
"Saya sangat senang di Lyon dan saya merasa sudah mengalami peningkatan yang pesat di Prancis. Saya mencetak banyak gol dan yang lebih penting membawa tim menang. Saya tidak menyesal telah pindah dari Madrid," tandas Mariano.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mariano Diaz Tinggalkan Madrid Karena Zidane
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 22:06
-
Lebih Pengalaman, Bos Bayern Yakin Madrid Bisa Libas PSG
Liga Champions 6 Februari 2018, 19:29
-
Direktur PSG Yakin Neymar Tak Pindah ke Madrid
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 19:08
-
Apa Yang Dialami Madrid Saat Ini Dianggap Normal Oleh Bos Bayern
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 18:59
-
Kane Isyaratkan Tak Bakal Gabung Dengan Madrid
Liga Inggris 6 Februari 2018, 18:34
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR