Nama Marquez sejatinya sudah tidak asing lagi bagi para pecinta sepakbola. Pemain yang saat ini berusia 37 tahun pernah menjadi bagian skuat utama Barcelona hingga tahun 2010 yang lalu. Kini ia memperkuat tim lokal Meksiko, Atlas.
Rafael Marquez
"Saya memiliki banyak kenangan bersama Barcelona. Saya pikir itu adalah yang terbaik dalam karir saya. Saya bisa memenangkan segala sesuatu yang kami inginkan dan saya pikir Barcelona adalah pengalaman yang indah," kenangnya.
Sementara itu, ihwal kemenangan yang diraih atas Uruguay, Marquez meminta rekan-rekannya tidak cepat puas dan tetap bekerja keras.
"Kami masih memiliki dua pertandingan yang sulit jadi tidak bisa bersantai dan harus tetap bekerja keras. Saya pikir kami sudah mendapatkan rasa hormat dari lawan kami, tapi kami harus menjalani semuanya selangkah demi selangkah," tukas kapten timnas Meksiko ini kepada AS. [initial]
Baca Ini Juga:
- Terlalu Lelah Selebrasi, Kapten Leicester Absen Bela Timnas
- Parah, Panpel Copa America Salah Putar Lagu Kebangsaan Uruguay
- Data dan Fakta Copa America Centenario: Argentina vs Chile
- Vidal: Semoga Messi Bisa Bermain
- Prediksi Argentina vs Chile 7 Juli 2016
- Highlights Copa America Centenario: Meksiko 3 - 1 Uruguay
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez Kenang Masa Emasnya Bersama Barcelona
Liga Spanyol 6 Juni 2016, 22:17 -
Barca Naikkan Tawaran Untuk Mauricio Lemos
Liga Spanyol 6 Juni 2016, 19:54 -
Dani Alves Ingin Coutinho Pindah ke Barcelona
Liga Spanyol 6 Juni 2016, 18:30 -
Barca Tak Punya Klausul Beli Ulang di Kontrak Marc Bartra
Liga Spanyol 6 Juni 2016, 17:00 -
Pedro: Barcelona Masih Tetap yang Terbaik
Liga Spanyol 6 Juni 2016, 16:27
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR