Blaugrana memang terancam tak mendapat satupun trofi bergengsi untuk pertama kalinya sejak tujuh tahun terakhir. Mereka sudah terlempar dari Liga Champions dan kini tertinggal empat angka dari Atletico Madrid di La Liga dengan tiga laga tersisa.
Prestasi tersebut dianggap tak cukup untuk klub sebesar Barca. Oleh karena itulah, entrenador asal Argentina tersebut disebut bakal kehilangan pekerjaannya pada akhir musim ini. Padahal, ia baru menukangi Blaugrana pada musim ini.
Martino pun akhirnya memberikan jawaban atas spekulasi tersebut. "Saya kira saya akan bertahan," ujarnya seperti dikutip BBC Sports.
"(Musim ini) telah berjalan sangat intens. Saya telah belajar banyak mengenai diri saya sendiri," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Akui Kesulitan Musim Ini
Liga Spanyol 2 Mei 2014, 23:19
-
Martino Ingin Bertahan di Camp Nou
Liga Spanyol 2 Mei 2014, 23:16
-
Guardiola Tegaskan Javi Martinez Tetap di Bayern
Liga Eropa Lain 2 Mei 2014, 23:00
-
Martino: Barca Masih Berpeluang Juara
Liga Spanyol 2 Mei 2014, 22:22
-
Martino: Tiki-taka Belum Habis
Liga Spanyol 2 Mei 2014, 20:04
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR