
Sebelumnya ada berbagai rumor yang menyebutkan Martino akan digantikan musim depan. Sudah ada beberapa nama yang disebut akan menggantikan Martino, dan nama yang paling sering muncul adalah Roberto Martinez yang saat ini menangani Everton.
Kontrak Martino di Barca saat ini akan berakhir pada 2015 mendatang. Pelatih asal Argentina itu mengatakan tidak akan pergi sebelum kontraknya berakhir.
"Saya selalu menghormati kontrak saya. Saya akan menepati kontrak yang sudah diberikan kepada saya. Saya akan bekerja dengan baik dan memenangkan trofi. Saya tak khawatir soal musim depan. Saya selalu menepati janji saya dan karena itu saya akan menghabiskan kontrak di sini," tegas Martino seperti dilansir Marca.
Barcelona akan menghadapi Celta Vigo dalam lanjutan La Liga tengah pekan ini di Camp Nou. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Skuat Real Madrid Untuk Hadapi Sevilla
Liga Spanyol 25 Maret 2014, 23:54 -
Terungkap, Percakapan Singkat Messi - Pepe di El Clasico
Liga Spanyol 25 Maret 2014, 23:38 -
Ancelotti Bela Ronaldo dan Ramos Dari Wasit
Liga Spanyol 25 Maret 2014, 22:39 -
Martino Tegaskan Akan Habiskan Kontrak di Barca
Liga Spanyol 25 Maret 2014, 22:21 -
Ancelotti: Kami Sudah Lupakan Barca
Liga Spanyol 25 Maret 2014, 22:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR