Bola.net - Spekulasi baru muncul terkait siapa striker yang akan diamankan Real Madrid di musim panas ini. Los Blancos dilaporkan akan mencoba mengamankan jasa Jonathan David dari Lille.
Real Madrid dipastikan akan berburu penyerang baru. Ini disebabkan mereka butuh mesin gol yang bisa menggantikan Karim Benzema, di mana striker veteran itu memutuskan pindah ke Arab Saudi.
Real Madrid sendiri sudah mendatangkan Joselu untuk memperkuat lini serang mereka. Namun El Real dilaporkan ingin striker kelas dunia menjadi bagian dari tim mereak di musim depan.
Dilansir dari Mundo Deportivo, Real Madrid punya target transfer baru untuk pos tersebut. Mereka akan mendatangkan Jonathan David dari Lille.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Muda dan Berbakat
Laporan tersebut mengklaim bahwa Real Madrid sangat tertarik untuk mendapatkan jasa David di musim panas ini.
Pada musim lalu, David menunjukkan ketajaman yang luar biasa di Prancis. Ia berhasil menjadi runner up top skor Ligue 1 dengan raihan 24 gol dalam satu musim.
Dengan usianya yang masih 23 tahun, David dipercaya bakal menjadi striker yang lebih mengerikan di masa depan. Itulah mengapa Ancelotti tertarik untuk menggunakan jasanya.
Mulai Dekati
Laporan tersebut mengungkapkan bahwa Real Madrid benar-benar serius untuk mengamankan jasa sang striker.
Mereka dilaporkan sudah mulai mendekati agen sang pemain. Mereka mengajaknya untuk pindah ke Spanyol di musim panas ini.
Selain itu mereka juga mulai menego Lille untuk transfer sang striker, di mana Lille akan membanderol harga yang cukup tinggi untuk sang striker.
Opsi Cadangan
Laporan yang sama mengklaim bahwa David sebenarnya bukan pilihan pertama Real Madrid di musim panas ini.
El Real dilaporkan awalnya ingin mendatangkan Kylian Mbappe, namun sang striker terlalu mahal sehingga mereka memutuskan untuk mencari opsi lain di musim panas ini.
Klasemen La Liga
(Mundo Deportivo)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Punya 'Kaki Kaca', Ferland Mendy Tidak Akan Dilepas Real Madrid
Liga Spanyol 4 Juli 2023, 23:06
-
Mbappe Sulit, Real Madrid Angkut Bomber Ligue 1 Ini
Liga Spanyol 4 Juli 2023, 22:04
-
Jude Bellingham Bertekad Ciptakan Sejarah Baru di Real Madrid
Liga Inggris 4 Juli 2023, 19:40
-
Mustahil bagi Real Madrid Rekrut Kylian Mbappe di Musim Panas 2023
Liga Spanyol 4 Juli 2023, 01:10
-
Kena Batunya, Harga Jual Harry Kane Bisa Turun Sepuluh Kali Lipat
Liga Inggris 4 Juli 2023, 00:05
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR