
Jelang El Clasico, Bale pun mendapat dukungan dari pelatih timnas Wales, Chris Coleman. Sang arsitek menilai Bale memiliki karakter bagus untuk menjawab kritikan.
"Gareth bukan anak kecil lagi dan ia akan melewati semua kritikan ini. Ketika anda bermain untuk Real Madrid anda dituntut menang dan tampil menghibur setiap kali turun di atas lapangan.
"Jadi menang dan tidak bermain bagus bukanlah hal yang bisa diterima. Taruhannya sangat tinggi. Namun Bale sudah mencetak dua gol akhir pekan lalu, saya yakin ia akan baik-baik saja." ujar Coleman pada BBC Sport.
Mantan penyerang Tottenham Hotspur itu dipastikan masuk dalam skuat Wales yang akan melawan Israel pada lanjutan kualifikasi Euro 2016 akhir bulan ini. [initial]
[polling]1176[/polling]
Update berita La Liga mu di sini
- Legenda Barcelona Ini Yakin Ronaldo Bakal Dijual Real Madrid
- Jelang El Clasico Ronaldo Dianggap Terobsesi Dengan Messi
- Ikut-ikut Messi, Ronaldo Juga Pakai Sepatu Baru di El Clasico
- Clasico: Ketika Bernabeu Terkena Sihir Ronaldinho
- Gol Bale di Madrid Lebih Berharga Timbang Ronaldo
- 'Messi & Ronaldo Luar Biasa, Kiri Messi Istimewa'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Madrid Ini Sebut Rooney Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Champions 18 Maret 2015, 22:56
-
Mantan Gelandang Real Madrid: Neymar Salah Satu Terbaik di Dunia
Amerika Latin 18 Maret 2015, 22:44
-
Menuju El Clasico, Bale Didukung Pelatih Wales
Liga Spanyol 18 Maret 2015, 22:22
-
Kabar Gembira! Real Madrid dan Man City Akan Kunjungi Indonesia
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 18:48
-
Stoichkov: Madrid Sebaiknya Jual Ronaldo
Liga Spanyol 18 Maret 2015, 18:20
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR