Bola.net - - Lionel Messi ingin menyapu bersih semua trofi di bawah manajer baru , Ernesto Valverde, musim depan.
Barca memenangkan sembilan trofi dari 13 yang tersedia di tiga musim terakhir di bawah asuhan Luis Enrique, namun gagal menjuarai Liga Champions dan La Liga tahun ini.
Mantan bos Athletic Bilbao, Valverde, akan memulai perjalanannya untuk meraih sukses di Piala Super melawan pemenang liga, Real Madrid, pada Agustus mendatang.
Ernesto Valverde.
Dan Messi kemudian mengatakan di ESPN FC: "Target kami di awal musim adalah memenangkan segalanya."
"Kami akan mencoba lagi musim depan. Target kami adalah kembali mencoba memenangkan segalanya."
Messi berbicara di sela-sela peluncuran Leo Messi Experience, sebuah taman bermain khusus bertemakan dirinya yang akan dibangun dan dibuka di Nanjing, Tiongkok, pada 2019 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Barca Ingin Menangkan Segalanya
Liga Spanyol 3 Juni 2017, 22:00 -
Walau Sudah Pernah Juara, Dani Alves Pilih Merendah
Liga Champions 3 Juni 2017, 21:50 -
Barca Masukkan Mathieu ke Daftar Jual
Liga Spanyol 3 Juni 2017, 18:40 -
Lennon: Van Dijk Layak Bela Barca atau Madrid
Liga Inggris 3 Juni 2017, 18:00 -
Alba: Valverde Sosok Pelatih Pemberani
Liga Spanyol 3 Juni 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR