Bola.net - - sukses mencapai target mereka lolos ke semifinal Copa del Rey 2017-18. Meski sudah tertinggal agregat 0-1 saat menjamu , Barca mampu meraih kemenangan 2-0 dan lolos dengan agregat 2-1.
Dalam laga ini, Barca sudah bisa mencetak gol pembuka saat permainan baru berjalan sembilan menit. Umpan silang Aleix Vidal bisa diselesaikan dengan sempurna oleh Luis Suarez. Gol kedua Barca diciptakan oleh Lionel Messi lewat tendangan jarak jauh yang membentur kaki lawan.
Gol Messi itu ternyata adalah gol ke-4000 Barcelona di Camp Nou dalam ajang kompetitif.
⚽👏Leo Messi's goal was number 4,000 for Barça at Camp Nou in official competition 🔴🔵 #ForçaBarça pic.twitter.com/z3wGBqxkxI
— FC Barcelona (@FCBarcelona) January 25, 2018
Pada menit ke-68, Ernesto Valverde menarik keluar Andres Iniesta untuk digantikan dengan pemain baru nan mahal mahal; Philippe Coutinho. Masuknya Coutinho mendapat sambutan merihah dari Camp Nou.
🔃 68: second change for Barça 🔴🔵👏
🔺 Andres Iniesta off
🔻 Coutinho on #CopaBarça (2-0) (2-1 agg.)
— FC Barcelona (@FCBarcelona) January 25, 2018
Coutinho dibeli dengan harga yang bisa mencapai sekitar 160 juta euro dari Liverpool. Kinerjanya dalam laga debut selama 22 menit itu cukup bagus. Ia mengirim 25 umpan, 86% di antaranya sukses. Ia juga menciptakan satu peluang, melakukan dribel melewati lawan dua kali, dan memenangkan duel tiga kali.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menurut Pique, Gaya Coutinho Mirip Iniesta
Liga Spanyol 26 Januari 2018, 20:50
-
Barca Menang Derby, Pique Ejek Espanyol
Liga Spanyol 26 Januari 2018, 20:17
-
Semifinal Copa Del Rey, Barca Hadapi Valencia
Liga Spanyol 26 Januari 2018, 19:28
-
Lamela: Messi Benar-benar Gila, Tidak Normal!
Liga Spanyol 26 Januari 2018, 15:50
-
Paulinho Sanjung Spirit Barca Atas Suksesnya di Catalan
Liga Spanyol 26 Januari 2018, 15:10
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR