Messi meraih gelar ini untuk ketiga kalinya, mengungguli 2 gelar milik rivalnya Cristiano Ronaldo (Real Madrid) serta rekan satu timnya di Barcelona, Andres Iniesta.
Selain itu pencapaian 3 trofi ini membuat Messi berdiri sejajar dengan Ronaldo (Brasil/pensiun). Sebelum tahun 2012 ini, Messi terpilih untuk tahun 2009 dan 2011.
World Soccer sendiri adalah sebuah majalah sepak bola yang begitu populer di dunia, majalah yang berbasis di Inggris ini memang rutin setiap tahunnya memberikan penghargaan kepada pemain serta klub terbaik pilihan mereka.
Tahun ini untuk kali pertamanya sistem pemilihan menggabungkan voting pembaca dengan voting para pakar sepak bola, rasionya sama besar yakni 50:50.
Voting 2012 World Player of the Year:
Lionel Messi (Barcelona & Argentina) 47.33%
Cristiano Ronaldo (Real Madrid & Portugal) 19.01
Andres Iniesta (Barcelona & Spain) 9.77
Andrea Pirlo (Juventus & Italy) 6.10
Radamel Falcao (Atletico Madrid & Colombia) 5.95
Neymar (Santos & Brazil) 3.60
Iker Casillas (Real Madrid & Spain) 2.30
Xavi (Barcelona & Spain) 1.78
Didier Drogba (Chelsea/Shanghai Shenhua & Ivory Coast) 1.77
Eden Hazard (Lille/Chelsea & Belgium) 0.37
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bale Disarankan Tak ke Barca Atau Madrid
Liga Inggris 15 Desember 2012, 22:01
-
Barca Tak Banyak Berubah di Era Vilanova
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 20:30
-
Barcelona Rumah Kedua Bagi Alex Song
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 20:00
-
Pique Akan Lalui Laga ke-200 Bagi Barca
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 18:02
-
Messi Pemain Terbaik Dunia 2012 Versi World Soccer
Liga Spanyol 15 Desember 2012, 17:01
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR