
Bola.net - Kontrak Lionel Messi di Barcelona telah resmi berakhir. Sejauh ini, belum ada konfirmasi terkait kontrak baru Messi.
Salah satu pemain terbaik dalam sejarah sepak bola ini sekarang berstatus free agent. Spekulasi seputar nasib bintang Argentina itu pun seolah tak ada habisnya.
Habisnya kontrak Messi di Barcelona memicu beragam reaksi, dari yang serius hingga yang kocak, terutama di media sosial. Berikut beberapa cuitan yang ada.
Stasiun TV ini sampe nyiarin hitung mundurnya
That is absolutely sensational television. My god. What a way to announce the expiration of Messi's contract pic.twitter.com/fmayfR2umJ
— Carl Anka (@Ankaman616) June 30, 2021
Pagi gaes
Pagi gaes, messi pindah kemana ya kontraknya dah abis nih ? pic.twitter.com/7O2EfFOkUV
— ꦒꦸꦪꦺꦴꦤ꧀ꦮꦠꦺꦴꦤ꧀ (@GuyonWaton) June 30, 2021
Emang sulit cari kerja
Masa-masa pandemi gini memang sulit cari kerja. Messi aja sekarang jadi pengangguran
— Kaktus (@ArsadMay) July 1, 2021
Kalo kalian merasa sedih
Kalo kalian merasa sedih jadi pengangguran ingatlah pemain hebat kayak messi aja mulai hari ini statusnya pengangguran
— Furqon-Fukron-Furoq-Forkun-Foruq (@Furqon27101) July 1, 2021
Wah curhat nih keknya
messi pengangguran gabakal dinyinyiri tetangganya
— memblebgst (@memble69) July 1, 2021
Sejajar sama Messi
Kirain gue doang yang nganggur, Messi juga pengangguran euy per hari ini.
— Kak Akbar (@akbarsyaefudin) June 30, 2021
Asyik sejajar sama Messi 😂
Saatnya Messi ke Persib?
@persib ...
— Drakulla (@Dra10202) July 1, 2021
bismillahh,
manawi sekarang saatnyah🤭
messi 🙏 pic.twitter.com/JclAEl5JAp
OTW Rans Cilegon FC?
Messi OTW RANS FC !!!
— joe uruha (@joe_uruha) July 1, 2021
bismillah saham rans
Gosip transfer hari ini
Lionel messi di gosipkan menuju klub ligina antara persib , rans fc , dewa united dengan sttus free @MafiaWasit
— dannie 🇮🇩 (@dannydee1933) July 1, 2021
Jangan-jangan...
Penasaran messi lnjut di barca apa ngga. Apa jgn2 udh dikontak persis/rans nih 🤫 https://t.co/MIVNrHWGrv
— Manadzhir (@manadzhir) July 1, 2021
Ke Arsenal nyari tantangan
messi ke arsenal mau nyari tantangan mas
— Finn (@empatitamakoo) July 1, 2021
Tarkam aja dulu tambah-tambah pengalaman
Messi jadi pemain dengan status bebas transfer untuk saat ini.
— Muhammad Iqbal (@iqbalcesc_) June 30, 2021
Saran aja sih buat Messi, cobain dibayar buat ikut tarkam dulu buat tambah-tambah pengalaman lagi.
Minat daftar CPNS gak ya?
Messi nganggur minat daftar cpns ra ya?
— maulana_riwil (@mboelisme) July 1, 2021
Hmmm...
Kontrak messi habis bebarengan dibukanya cpns
— mas is (@vibewithmasis) July 1, 2021
Konspirasi apalagi ini
Jadi ternyata begitu...
Messi fokus cpns
— Rizal fitrana abdi (@rizalfitranaa) July 1, 2021
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Suara Fans: Messi Cukur Janggut, Bolivia Tekuk Lutut, Final Brasil vs Argentina Yuk
- Ballon d'Or Power Ranking Juni 2021: Lionel Messi Peringkat ke-5, Ronaldo?
- Ini Kehebatan Messi yang Paling Bikin D'Alessandro Terkesan
- Highlights Copa America 2021: Bolivia 1-4 Argentina
- Samuel Eto'o Tak Bisa Bayangkan Lionel Messi Berkostum Selain Barcelona
- Fans: Argentina Skuad Mewah, tapi Tipis-tipis Menangnya, 1-0 Terus Aja Sampe Messi Juara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Barcelona, Inter Milan Tegaskan Lautaro Martinez Tidak Dijual
Liga Italia 1 Juli 2021, 16:20
-
Ini Deretan Gelar Individu Lionel Messi, Bukan Cuma Ballon d'Or
Liga Spanyol 1 Juli 2021, 09:56
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR