Dan menurut data yang dilansir oleh akun Twitter 'Mister Chip', itu merupakan hat-trick ke-35 Messi di Spanyol dan membuatnya menyamai rekor bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo.
Pemain Argentina membuat gol perdana di laga tersebut usai melakukan kombinasi dengan Neymar, meskipun sedikit ada kontroversi mengenai apakah Messi berada dalam posisi offside.
Terlepas dari hal tersebut, Messi sudah membuat 19 gol dalam 22 pertandingan di La Liga musim ini dan ikut memainkan peran penting dalam membuat Barcelona unggul delapan angka atas Atletico Madrid di puncak klasemen.
Barcelona sendiri bakal bermain lagi di laga lanjutan La Liga melawan Eibar akhir pekan ini. [initial]
Baca Juga:
- Bos Wales: Jika Bale Memang Masih Cedera, Apa Boleh Buat
- Nolito: Celta Siap Ladeni Madrid
- Suarez Tak Terima Dimaki Suporter Rayo Vallecano
- Nolito Senang Meski Tak Kembali ke Barcelona
- Ronaldo: Level Permainan Saya Selalu Sama
- Marcelo dan Modric Kembali Berlatih di Madrid
- Dunga: Neymar Harus Bisa Hadapi Tekanan
- Maradona Ingin Tangani Real Madrid dan Tekuk Messi
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jose Mourinho Masih Menunggu Panggilan dari Real Madrid
Liga Spanyol 4 Maret 2016, 22:29
-
Sejumlah Pemain Kram Kontra Levante, Zidane Justru Senang
Liga Spanyol 4 Maret 2016, 22:02
-
Jadi Cepat Menua, Zidane Tetap Cinta Pekerjaannya di Madrid
Liga Spanyol 4 Maret 2016, 21:41
-
Zidane Anggap Media Tak Adil Pada James
Liga Spanyol 4 Maret 2016, 21:15
-
Bale Masuk dalam Skuat Real Madrid Hadapi Celta
Liga Spanyol 4 Maret 2016, 19:54
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR