Beberapa pesepakbola mengatakan bahwa Messi mungkin masih mengalami semacam trauma setelah cedera. Hal itu wajar terjadi kepada pemain yang baru mengalami cedera. butuh sedikit waktu bagi sang pemain bisa kembali ke performa terbaiknya.
"Semua orang tahu bahwa Leo adalah pemain terbaik dunia dan saya melihatnya masih bermain bagus. Saya rasa dia sudah mulai melupakan cederanya. Ia kini semakin fit dan saya yakin dia akan semakin tajam," ucap Milito kepada La Xarxa.
Messi sebelumnya disebut mulai kehilangan motivasi bermain oleh mantan asisten pelatih Barca Angel Cappa. Milito menghormati pendapat itu namun ia tidak sepakat.
"Semua orang boleh berpendapat tetapi saya rasa sangat mustahil bagi Leo untuk kehilangan hasrat sepakbolanya. Opini Cappa harus dihormati tetapi saya kenal Leo. Saya hormati pendapat Cappa tapi saya tak sepakat." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique Tak Mau Kalah Dari Madrid Lagi
Liga Spanyol 13 Februari 2014, 21:40
-
Arrasate: Gol Messi Buyarkan Harapan Sociedad
Liga Spanyol 13 Februari 2014, 20:19
-
Iniesta: Akan Menyenangkan Jika Rebut Trofi Dari Madrid
Liga Spanyol 13 Februari 2014, 19:42
-
Milito: Messi Sudah Lupakan Trauma Cedera
Liga Spanyol 13 Februari 2014, 19:17
-
Iniesta: Barcelona Tak Bayar Utang ke Madrid
Liga Spanyol 13 Februari 2014, 14:55
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR