Halilovic sebelumnya sudah dikaitkan dengan Sporting Gijon dan West Ham. Dilansir Transfermarketweb, Hamburg juga siap bersaing demi coba mendapatkannya dari Barcelona.
Halilovic bergabung dengan Barcelona pada Maret 2014. Blaugrana diyakini takkan menjual Halilovic ke klub mana pun musim panas ini atau dalam waktu dekat. Proposal peminjaman adalah kemungkinan terbaik bagi para peminatnya.
Namun, peluang Hamburg diyakini cukup kecil. Pasalnya, Barcelona lebih suka Halilovic mencari jam terbang di kompetisi kasta tertinggi Spanyol.
Dengan begitu, Gijon yang baru promosi ke La Liga dinilai memiliki peluang terbesar untuk meminjamnya dari Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdes Masih Sesalkan Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:41
-
Iniesta: Messi Jaminan Kesuksessan
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 23:29
-
Valdes Mengaku Sulit Bekerja Sama dengan Louis van Gaal
Liga Inggris 11 Agustus 2015, 23:10
-
Pemain Ini Siap Jadi Tukang Cuci Piring Asal Sevilla Juara
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 21:04
-
Dua Orang Ini Membelah Eropa Hanya untuk Mendukung Barca
Bolatainment 11 Agustus 2015, 19:59
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR