Bola.net - - Striker Real Madrid, Alvaro Morata, memancing spekulasi soal kepindahnnya ke Manchester United, yang kemungkinan besar akan segera rampung.
Striker Los Blancos mendapat tanda tanya besar soal masa depannya di beberapa bulan terakhir dan ia sepertinya bakal segera meninggalkan Spanyol, di mana United amat difavoritkan untuk mendapatkan tanda tangannya.
Jose Mourinho tengah memburu striker anyar jelang musim 17/18, usai melepas Zlatan Ibrahimovic, dan telah dikaitkan dengan nama-nama seperti Andrea Belotti dan Antoine Griezmann.
Namun demikian, rencana merekrut Griezmann batal usai Atletico Madrid terkena hukuman embargo transfer dari FIFA.
United juga sempat disebut tertarik pada Max Kruse, dan juga striker Everton, Romelu Lukaku.
Namun demikian, sepertinya Morata yang bakal jadi kandidat kuat pengganti Ibrahimovic dan ia memancing spekulasi soal itu dengan memberikan like pada sebuah unggahan Instagram yang mengabarkan rumor kepergiannya.
Morata hanya dijadikan pelapis Karim Benzema musim lalu, namun mampu mencetak 15 gol dalam 26 penampilan di semua kompetisi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Sudah Dapatkan Bek Pengganti Pepe
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 23:47 -
Gokil! Cristiano Jr Jiplak Gaya Rambut Ayahnya
Bolatainment 12 Juni 2017, 22:13 -
Zidane Minati Servis Riyad Mahrez
Liga Spanyol 12 Juni 2017, 15:30 -
Diintai Madrid, De Gea Ogah Bicarakan Kontrak Baru
Liga Inggris 12 Juni 2017, 13:30 -
Arsenal Akan Gelontor 50 Juta Pounds untuk James
Liga Inggris 12 Juni 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR