Morata mengakui bahwa bermain bagi Juventus memang sudah membantunya berkembang pesat. Ia menganggap Juventus sebagai salah satu tim terbaik di Eropa.
"Saya sudah banyak berkembang selama meninggalkan Madrid. Saya banyak bermain di pertandingan besar bersama salah satu tim terbesar Eropa; Juventus. Sekarang saya sudah pulang," terang Morata kepada AS.
Morata merasa senang karena sudah bisa kembali mewujudkan mimpinya bermain bagi Madrid. Ia merasa madrid adalah klub terbaik dunia.
"Saya sekarang ini sudah berada di tim terbaik dunia, Madrid bisa menjadi tempat yang paling sulit bagi seorang pemain. Tapi semangat di sini adalah jika seseorang sudah bekerja keras untuk meraih mimpinya, maka tidak ada yang tidak mungkin." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Kala Senggang, Pogba Nyambi Jualan Es Krim
Bolatainment 16 Agustus 2016, 23:10
-
Lawan Fiorentina, Allegri Cadangkan Higuain?
Liga Inggris 16 Agustus 2016, 14:00
-
Mihajlovic: Juventus Sangat Kuat
Liga Italia 16 Agustus 2016, 13:30
-
Morata: Juventus Salah Satu Tim Terbaik di Eropa
Liga Italia 16 Agustus 2016, 13:16
-
Asamoah: Juventus Ingin Memenangkan Semuanya
Liga Italia 16 Agustus 2016, 13:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR