Morata pernah diasuh oleh Zidane, ketika legenda Prancis masih menjadi asisten manajer di Los Blancos, sebelum sang striker pindah ke . Dan keduanya kembali bertemu ketika belum lama ini Zizou datang ke Turin untuk mempelajari berbagai teknik manajerial, hingga akhirnya ditunjuk oleh Madrid pada Januari silam.
Morata dan Zidane punya kesempatan untuk bertemu lagi musim depan, jika Madrid memutuskan untuk mengaktifkan klausul pembelian kembali yang ada di dalam kontrak sang pemain.
"Ketika saya berada di sana, ia datang untuk melihat kami berlatih. Dan saat itu ia juga masih belum menjadi manajer tim utama dan saya sempat berbicara dengannya. Kami selalu punya hubungan yang bagus dan saya senang ia bisa juara Liga Champions," jelas Morata pada AS.
Morata sendiri sebelumnya juga kerap dikaitkan dengan kepindahan ke beberapa klub Premier League seperti Manchester United, Arsenal, dan Chelsea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Bidik Neymar, Barca Tetap Santai
Liga Spanyol 2 Juni 2016, 22:49 -
Karim Benzema Ingin Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2016, 21:02 -
Cantona: Benzema Tak Anggap Deschamps Rasis
Commercial 2 Juni 2016, 20:25 -
Diminati Madrid, Lewandowski Tak Buru-buru Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 2 Juni 2016, 15:23 -
Benzema: Pogba Akan Kesulitan di Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2016, 11:03
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR