Striker memiliki klausul pembelian kembali dalam kontraknya yang berlaku di Turin. Klausul itu membuat Real Madrid bisa membelinya dengan harga 30 juta euro. Dan kabar yang beredar belakangan ini menyebut bahwa Los Blancos akan menjualnya lagi ke Premier League.
Namun Morata mengaku ia tidak tahu apapun mengenai itu dan lebih fokus untuk membela Spanyol di Euro 2016.
"Saya tenang karena saya masih terikat kontrak dengan Juve dan saya merasa seperti berada di rumah ketika ada di sana," tutur Morata menurut laporan AS.
"Saya adalah pemain Juventus kecuali ada orang lain yang mengatakan sebaliknya."
"Turnamen ini sangat penting untuk saya dan juga rekan setim saya. Sebuah impian untuk terus berada di sini dan itulah mengapa saya bisa menjaga pikiran saya tetap jernih dan hanya memikirkan tentang Euro." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Sudah Bayar Biaya Transfer Pjanic
Liga Inggris 10 Juni 2016, 23:38 -
Gelandang Real Madrid Bisa Gabung Juventus
Liga Italia 10 Juni 2016, 21:50 -
Potong Rambut Sampai Nyaris Gundul, Ini Penjelasan Morata
Commercial 10 Juni 2016, 21:09 -
Del Piero Dukung Pogba Bersinar di EURO 2016
Commercial 10 Juni 2016, 15:03 -
Del Piero Optimistis Dengan Lini Belakang Italia
Commercial 10 Juni 2016, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR