Pemain itu tengah berada di Spanyol untuk bermain di Euro 2016, seiring rumor yang mengatakan bahwa Madrid akan membelinya di musim panas nanti. Klub La Liga disebut bisa mempertahankannya di Bernabeu atau menjualnya lagi demi mendapat keuntungan.
Namun demikian, Morata menegaskan bahwa untuk saat ini ia sama sekali tidak peduli dengan isu Madrid dan hanya fokus menatap laga berikutnya melawan Turki di Euro 2016.
"Saya tidak memikirkan hal tersebut sama sekali," tutur Morata pada AS.
"Saya tidak bisa terus menghabiskan sehari penuh menantikan panggilan telepon. Tidak ada apapun yang menarik minat saya sekarang. Saya akan punya banyak waktu usai turnamen berakhir. Kita lihat apa yang akan terjadi."
"Turki adalah tim yang berbahaya, karena mereka memiliki pemain seperti Arda Turan atau Calhanoglu. Saya kira di pertandingan besok kami harus terus banyak menguasai bola." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Relakan Satu Pemainnya Demi Gelandang Belgia
Liga Italia 17 Juni 2016, 19:20
-
Chelsea Hargai Lichtsteiner 9 Juta Pounds
Liga Inggris 17 Juni 2016, 17:40
-
Barcelona Temui Mascherano di Amerika Serikat
Liga Spanyol 17 Juni 2016, 10:36
-
Juve Takut Conte Ambil Cuadrado
Liga Inggris 17 Juni 2016, 09:34
-
Marchisio: Pjanic Pemain Hebat
Liga Italia 17 Juni 2016, 08:28
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR