Bahkan, The Blues sudah satu langkah lebih maju dibanding The Citizen.
Sport Review menulis bahwa klub asal London sudah mulai mengeluarkan tawaran kepada Juventus. Angka 9 juta pounds siap dikeluarkan untuk bisa mendapatkan jasa pemain asal Swiss berusia 32 tahun.
Chelsea ngotot ini ingin mendapatkan jasa Lichtsteiner karena pemain yang satu ini merupakan pesanan khusus dari pelatih baru mereka, Antonio Conte. Keduanya pernah menjalin kerjasama hebat saat masih sama-sama berada di Juventus.
Lichtsteiner sendiri sejauh ini masih menjadi pemain andalan Juventus meskipun Conte sudah tidak lagi melatih. Mantan pemain Lazio tercatat ikut merasakan lima gelar juara Serie A beruntun bersama Juventus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Baru Everton Tolak Lepas Lukaku ke Chelsea
Liga Inggris 17 Juni 2016, 21:10
-
Real Madrid dan Chelsea Rebutkan Payet
Liga Inggris 17 Juni 2016, 20:30
-
Mourinho Ingin Bajak Azpilicueta dari Chelsea
Liga Inggris 17 Juni 2016, 18:44
-
Calon Pelatih Lazio Larang Candreva Gabung Chelsea
Liga Italia 17 Juni 2016, 18:12
-
Chelsea Hargai Lichtsteiner 9 Juta Pounds
Liga Inggris 17 Juni 2016, 17:40
LATEST UPDATE
-
Penyebab Italia Sulit Maju Menurut Fabregas: Kolot, Terlalu Kaku, dan Anti Pemain Muda
Liga Spanyol 19 November 2025, 14:44
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR