Moya yang didatangkan Atleti pada musim panas dari Getafe ini akan menjalani derby Madrid pertama dalam karirnya sebagai pemain.
Dan jelang laga tersebut, Moya, yang tampil gemilang di awal musim ini bersama Atleti, justru memberikan pujian kepada Casillas sebagai kiper terbaik.
"Ini adalah titik tertinggi dalam karir saya, terutama bermain melawan Casillas," ujarnya.
"Saya ingat ketika saya melakukan debut pada usia 20 tahun, Casillas juga masih muda berusia 23 tahun. tapi dia telah bermain bermain di level tertinggi selama lima tahun. Dia adalah kiper terbaik dalam sejarah sepakbola Spanyol," tandasnya. (foes/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maxi: Madrid Tak Hargai Di Maria
Liga Spanyol 11 September 2014, 22:11
-
Galeri: Persiapan Atletico Madrid Jelang Lawan Real Madrid
Open Play 11 September 2014, 22:08
-
Galeri: Persiapan Real Madrid Jelang Derby Madrid
Open Play 11 September 2014, 21:48
-
Rayu Ronaldo, United Tawarkan Gaji Selangit
Liga Inggris 11 September 2014, 21:20
-
Moya: Iker Casillas Kiper Terbaik Dalam Sejarah Spanyol
Liga Spanyol 11 September 2014, 20:19
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR