Pelatih Madrid Rafael Benitez sedang berada dalam tekanan setelah timnya berada di posisi tiga dan tertinggal dua poin dari Atletico Madrid dan . Selain itu Madrid juga sudah tereliminasi dalam ajang Copa del Rey setelah terbukti menurunkan pemain ilegal.
Meskipun begitu, Navas menilai bahwa timnya bakal bisa meraih sukses dan membuat para fans bangga di akhir musim nanti.
"Kami menyadari sepenuhnya tantangan yang kami hadapi. Kami melakukan pekerjaan yang bagus setiap hari," kata Navas di situs resmi klub.
"Mungkin menang benar bahwa dalam beberapa pertandingan hasilnya belum datang, tapi saya yakin kami berada di jalur yang benar dan pada akhir musim fans kami akan merasa sangat bangga dengan kami semua yang berlatih setiap hari di Valdebebas. Pekerjaan yang kami lakukan benar-benar bagus."
Madrid sendiri akan kembali berlaga di La Liga saat menerima kunjungan Real Sociedad di Santiago Bernabeu pada hari Rabu (30/12).[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Navas: Madrid Akan Berjuang Untuk Semua Trofi
Liga Spanyol 26 Desember 2015, 21:30
-
Hubungi Real Madrid, Getafe Ingin Pinjam Odegaard
Liga Spanyol 26 Desember 2015, 21:25
-
Navas: Madrid Berada di Trek Yang Benar
Liga Spanyol 26 Desember 2015, 21:00
-
Del Bosque: Casillas Bahagia di Porto
Liga Spanyol 26 Desember 2015, 20:30
-
Salah Yakin Roma Bisa Singkirkan Madrid
Liga Champions 26 Desember 2015, 19:20
LATEST UPDATE
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR