Bola.net - - mengatakan bahwa bermain di bukan perkara mudah untuk pemain sepertinya.
Gelandang Brasil sempat dicibir usai ia mendarat di Camp Nou di musim panas ini. Banyak yang meragukan kemampuannya, karena ia datang dari klub Tiongkok, Guangzhou Evergrande.
Namun Paulinho mampu membungkam semua kritik itu dengan penampilannya di atas lapangan. Perlahan, ia mulai mendapat kepercayaan dari suporter dan juga manajer Ernesto Valverde.
Meski begitu, eks Tottenham mengaku bahwa transisi dari Liga Tiongkok ke Spanyol memang sama sekali tak terasa mudah baginya.
Paulinho
"Saya harus mengakui bahwa itu sulit, di awal, beradaptasi dengan gaya main yang ada di Barca. Namun berkat dukungan yang brilian dari rekan-rekan, saya sekarang percaya diri, rileks, dan mendapat peran dalam filosofi Barca," tutur Paulinho menurut Goal International.
"Ketika saya datang ke Barca, saya tahu ada beberapa orang yang meragukan saya. Namun, saya sudah katakan ini sebelumnya, itu tak pernah mengganggu saya. Saya ingin menunjukkan pada rekan-rekan di sini, karena mereka yang ingin saya datang."
"Saya hanya melakukan pekerjaan saya. Saya menghormati semua pendapat, namun saya sosok ambisius. Bagi saya, hal terpenting adalah membantu tim memenangkan pertandingan dan gelar juara."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Madrid Sulit Bayangkan La Liga Tanpa Barca
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 22:45
-
Striker Barca Ini Segera Hengkang, Messi Malah Senang
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:55
-
Hadir di Markas Madrid, Barca Amati Trio Spurs
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:20
-
Barca Minati Harry Kane, Madrid Mulai Khawatir
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:15
-
Pasca Atletico, Messi dan Pique Sempat Cekcok di Barca
Liga Spanyol 18 Oktober 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR