Bola.net - - Presiden Real Madrid, Florentino Perez, menepis kemungkinan untuk membeli lagi pemain anyar guna memperkuat tim yang diasuh oleh Zinedine Zidane.
Sejauh ini tim juara Eropa dan Spanyol tersebut sudah mendatangkan pemain tengah Dani Ceballos dari Real Betis dan juga bek Theo Hernandez dari Atletico Madrid.
Los Blancos, yang baru saja memenangkan Piala Super Eropa dengan menundukkan Manchester United 2-1, belakangan dikaitkan dengan transfer Kylian Mbappe dari AS Monaco - yang konon akan menelan biaya lebih dari 100 juta euro.
Namun Perez mengatakan bahwa skuat yang dimiliki Madrid saat ini sudah cukup bagus dan Zidane tak lagi membutuhkan pemain anyar.
Real Madrid
"Saya kira tidak akan ada pemain lain yang datang," tuturnya di Marca.
"Kami punya banyak pemain hebat dan juga ide yang kami bicarakan dengan Zidane, usai menjuarai Liga Champions, adalah tidak melakukan apaun dan terus mempertahankan tim yang sama."
Madrid kini tengah bersiap untuk menghadapi Barcelona di leg pertama Supercopa de Espana akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Membandingkan Cristiano Ronaldo dengan Ronaldo Nazario
Liga Spanyol 10 Agustus 2017, 23:05
-
Okocha: Messi Lebih Baik Ketimbang Ronaldo
Liga Champions 10 Agustus 2017, 20:07
-
Real Madrid Mulai Persiapan ke Supercoppa
Liga Spanyol 10 Agustus 2017, 20:06
-
Jelang El Clasico, Andres Iniesta Bolos Latihan
Liga Spanyol 10 Agustus 2017, 17:05
-
Pinjam Kovacic, Juve Harus Bayar 25 Juta Euro
Liga Spanyol 10 Agustus 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR