Bola.net - Klub La Liga, Real Madrid tengah bersiap untuk memperkuat lini tengah mereka di tahun 2022. Los Blancos dilaporkan ingin mendatangkan Youri Tielemans dari Leicester City.
Di musim panas kemarin, Real Madrid cukup pasif di bursa transfer. Mereka hanya mendatangkan David Alaba dan Eduardo Camavinga untuk memperkuat tim mereka.
Carlo Ancelotti dilaporkan belum puas dengan perekrutan tersebut. Ia ingin Real Madrid mendatangkan beberapa pemain lagi agar mereka bisa jadi penantang gelar yang serius.
El Nacional mengklaim bahwa Real Madrid saat ini ingin mendatangkan gelandang baru. Youri Tielemans dilaporkan jadi incaran El Real di tahun 2022.
Simak situasi transfer Tielemans selengkapnya di bawah ini.
Peremajaan Lini Tengah
Menurut laporan tersebut, Carlo Ancelotti tertarik mendatangkan Tielemans sebagai rencana peremajaan lini tengah Madrid.
Seperti yang sudah diketahui, Real Madrid memiliki dua gelandang senior di tim mereka. Keduanya adalah Luka Modric dan Toni Kroos yang usianya tidak muda lagi.
Jadi Ancelotti menilai ia harus mempersiapkan pengganti keduanya, dan itulah mengapa mereka mencari gelandang yang bisa jadi tulang punggung mereka untuk beberapa tahun ke depan.
Disukai Ancelotti
Laporan itu mengklaim bahwa Ancelotti sendiri yang minta dibelikan Tielemans.
Sang manajer terkesan dengan permainan sang gelandang. Setelah ia mengamati sendiri permainannya saat masih menjadi manajer Everton.
Ancelotti percaya gelandang Timnas Belgia itu bisa menjadi pilar lini tengah mereka di masa depan.
Harga Mahal
Real Madrid harus siap keluar uang cukup banyak untuk merekrut Tielemans.
Sang gelandang kabarnya dibanderol sekitar 60 juta pounds di tahun 2022 nanti.
(El Nacional)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Kalah, Beknya Siapa, Ancelotti Dipecat Bareng Koeman
Liga Spanyol 3 Oktober 2021, 23:57
-
Man of the Match Espanyol vs Real Madrid: Raul de Tomas
Liga Spanyol 3 Oktober 2021, 23:42
-
Hasil Pertandingan Espanyol vs Real Madrid: Skor 2-1
Liga Spanyol 3 Oktober 2021, 23:08
-
Kuy! Edinson Cavani Siap Cabut dari Man United Demi Real Madrid
Liga Spanyol 3 Oktober 2021, 22:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR