Bola.net - - Luis Suarez mengungkapkan bahwa pindah ke bisa membuatnya menjadi pemain yang lebih baik.
Suarez gabung dengan Barca dari Liverpool pada tahun 2014 saat tengah menjalani hukuman larangan bertanding akibat menggigit Giorgio Chiellini. Namun, setelah diperbolehkan bermain, Suarez justru semakin memperlihatkan ketajamannya di depan gawang lawan.
Bahkan pemain Uruguay ini mendapat penghargaan Sepatu Emas sebagai pencetak gol terbanyak di Eropa di musim kemarin. Suarez mengatakan bahwa penampilannya semakin mengkilap lantaran bermain bersama pemain terbaik.
"Dikelilingi oleh pemain terbaik di dunia selalu membantu Anda untuk menjadi lebih baik. Saya mencoba belajar dari mereka dan juga menghargai usaha mereka di setiap pertandingan," kata Suarez kepada Barca TV.
"Bekerja dengan rekan tim saya setiap hari juga telah membantu saya menjadi pribadi yang lebih baik. Anda melihat kerendahan hati dalam kerja sama tim dan membuat Anda bekerja lebih keras."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Barcelona Harus Lebih Baik Lagi
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 23:50
-
Enrique: Barcelona Harus Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 17 Desember 2016, 23:44
-
Pindah ke Barca Buat Suarez Jadi Lebih Baik
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 22:15
-
Suarez Bangga Bisa Dapat Kontrak Baru di Barca
Liga Inggris 17 Desember 2016, 20:41
-
Del Bosque Kecewa Iniesta Tak Pernah Raih Ballon d'Or
Liga Spanyol 17 Desember 2016, 19:20
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR