Seperti diketahui, Suarez mendapat hukuman selama empat bulan dari FIFA lantaran menggigit Giorgio Chiellini di Piala Dunia lalu. Suarez bahkan baru akan menjalani debutnya bagi Barca pada laga El Clasico nanti.
Namun sifat jahil Pique memang sulit ditahan. Ia masih saja sering menggoda Suarez dengan ejekan-ejekan soal gigitan.
"Tentu saja kami sering menggoda Suarez. Pekan lalu kami latihan defensif untuk menghadapi sepak pojok lawan. Suarez jadi penyerang dan saya harus bertahan. Beberapa kali kami bertarung memperebutkan bola. Saya bilang kepadanya: 'Jangan gigit saya!' Dia cuma tersenyum," cetus Pique kepada The Daily Mail.
Suarez sendiri mengaku sudah tak sabar untuk segera membela Barca dalam laga melawan Real Madrid nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique: Fabregas Tepat Pindah ke Chelsea
Liga Inggris 25 Oktober 2014, 22:48
-
Suarez: Saya Dituduh Rasis dan Tukang Diving Tanpa Bukti
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 22:43
-
Akui Panggil Evra 'Negro', Suarez Ngotot Tak Rasis
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 22:21
-
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 18:38

-
Pique Tegaskan Suarez Tidak Suka Diving Lagi
Liga Spanyol 25 Oktober 2014, 18:01
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR