Bola.net - - Presiden , Josep Maria Bartomeu, mengaku tidak memiliki pendapat apapun bernada negatif mengenai manajer tim rival mereka, Zinedine Zidane.
Zidane mulai menangani Real Madrid awal tahun ini dan sukses membawa timnya menjadi juara Liga Champions musim lalu. Di musim kompetisi kali ini, tim ibu kota tengah duduk di puncak klasemen sementara La Liga, unggul tiga poin dari Barca.
Dan ketika diminta pendapatnya mengenai Zidane, Bartomeu mengaku ia hanya memiliki kesan positif mengenai sang manajer, yang juga merupakan salah satu pemain terbaik dunia di masa kejayaannya.
Josep Maria Bartomeu
"Hasil yang ia raih amat bagus, jadi saya hanya bisa membayangkan Real Madrid amat bahagia dengan kinerja Zidane," tutur Bartomeu menurut RMC.
"Dia adalah pelatih yang amat bagus, mereka adalah tim rival kami, namun ada respek yang luar biasa di sepakbola Spanyol."
Barcelona baru saja menang 7-0 atas Hercules di Camp Nou kemarin. Hasil tersebut memastikan tim asuhan Luis Enrique masuk ke babak 16 besar Copa Del Rey dengan keunggulan total 8-1 secara agregat.
Baca Juga:
- Kobe Bryant: Saya Lebih Suka Barca Timbang Madrid
- Bos Argentina Kembali Bantah 'Disetir' Messi
- Simeone: Sulit Temukan yang Lebih Baik dari Atletico
- De Laurentiis Ingatkan Madrid Indahnya Sepakbola Napoli
- Mourinho Berharap Pogba dan Martial Bujuk Griezmann
- Cascarino Larang Chelsea Datangkan James Rodriguez
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Ronaldo untuk Anak-anak Korban Perang di Aleppo: Jangan Menyerah!
Bolatainment 23 Desember 2016, 23:22
-
Juve Inginkan James, Madrid Minta Dybala
Liga Spanyol 23 Desember 2016, 22:57
-
Madrid: Sevilla Lawan Paling Buruk
Liga Spanyol 23 Desember 2016, 21:51
-
16 Besar Copa del Rey: Madrid Jumpa Sevilla, Barca Tantang Bilbao
Liga Spanyol 23 Desember 2016, 19:59
-
Kobe Bryant: Saya Lebih Suka Barca Timbang Madrid
Liga Spanyol 23 Desember 2016, 15:10
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR