Unggul jauh dengan margin tiga gol jelas membuat Madrid tampil lebih lepas. Alhasil Jose Mourinho pun memilih untuk menurunkan sejumlah pemain mudanya. Los Blancos pun harus menunggu hingga menit 72 untuk membuka keunggulan melalui Angel Di Maria. Pada menit-menit akhir Jose Callejon menambah dua gol lagi guna mempertegas superioritas timnya.
Meski tampil dengan para pemain muda, bukan berarti Madrid tampil limbung. Mereka tetap tampil mendominasi. Namun sayangnya pemain yang memang minim pengalaman tersebut masih belum mampu memanfaatkan peluang menjadi gol.
Babak pertama pun harus berakhir dengan skor kaca mata. Alcoyano masih mampu membendung gempuran tuan rumah hingga paruh pertama.
Babak kedua Madrid masih tetap mendominasi, namun penyelesaian akhir lagi-lagi tetap menjadi masalah bagi tim ibu kota ini.
Ingin mengakhiri laga dengan manis, Mourinho pun coba memasukkan Di Maria untuk menggantikan Denis Tcheryshev pada menit 61. Dua menit berselang, sang pelatih kembali memasukkan pemain kunci. Kali ini Karim Benzema yang masuk menggantikan Alvaro Morata.
Hasilnya pun signifikan. Di Maria sukses membuka keunggulan setelah memanfaatkan umpan Benzema. 1-0 Madrid memimpin.
Mala petaka hadir bagi kubu Alcoyano kala Javi Selvas mendapatkan kartu kuning kedua sesaat setelah gol tersebut. Hasilnya pun buruk, Madrid semakin meraja lela dan menambah gol pada menit 90 dan injury time melalui aksi Callejon.
Madrid pun menyudahi laga dengan kembali unggul dengan margin tiga gol dan berhak lolos ke babak 16 besar dengan agregat 7-1.
Susunan Pemain:
Real Madrid: Adan, Albiol (Coentrao), Carvalho, Varane, Nacho, Modric, Ozil, Callejon, Rodriguez, Cheryshev (Di Maria), Morata (Benzema).
Alcoyano: Adrian Murcia, Arkaitz, Javi Selvas, Oscar Lopez, Devesa, Javi Lara, Pereira, Tortosa (Julio de Dois), Omar, Dani (Piera), David Torres (Edu Silva). (bola/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Sebut Messi Lebih Menghibur
Liga Champions 28 November 2012, 22:46
-
Mourinho: Hati Saya Masih Milik Inter
Liga Champions 28 November 2012, 21:37
-
Fans Real Madrid Terbelah Menyikapi Mourinho
Liga Spanyol 28 November 2012, 20:00
-
PSG Tawarkan Cek Kosong Kepada Mourinho
Liga Champions 28 November 2012, 19:37
-
Agen Tawarkan Ronaldo dan Falcao ke PSG
Liga Spanyol 28 November 2012, 18:16
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR